kievskiy.org

Hindari Kerusakan Kulit dengan 7 Tips Perawatan Maksimal Anti Polusi

AHA dan BHA kini menjadi populer dalam perawatan kulit berjerawat dan kusam. Apa sih bedanya AHA dan BHA?
AHA dan BHA kini menjadi populer dalam perawatan kulit berjerawat dan kusam. Apa sih bedanya AHA dan BHA? /pexels

PIKIRAN RAKYAT – Pernahkah Sobat Belia berpikir dan bertanya apakah produk perawatan kulit yang digunakan bekerja dengan baik dan benar-benar melindungi kulit?

Hidup di tengah banyaknya polusi, tanpa sadar dapat merusak kulit.

Mungkin sobat belia pernah melihat atau menggunakan produk perawatan kulit dengan label 'Anti Polusi', tapi sudahkan paham cara kerja dari prouk tersebut?

Baca Juga: Masih Dengar Ada Masalah Kebebasan Beribadah, Jokowi Minta Selesaikan Secara Damai dan Bijak

Sejumlah penelitian telah meneliti hubungan polusi dengan kondisi kulit sepert gatal-gatal, jerawat, penuaan dini, dan kondisi inflamasi seperti eksim.

"Polutan atau polusi masuk ke membran sel kulit, kemudian menyebar ke dalam tubuh,” ungkap Dr. Adam Mamelak, seorang ahli kulit bersertifikat yang berbasis di Austin, Texas.

“Penyerapan polutan oleh kulit dilaporkan serupa dengan penyerapan yang terjadi ketika terhirup. Itu berarti tingkat polutan yang sama masuk ke tubuh kita melalui kulit seperti halnya ketika penyerapan polutan dilakukan melalui menghirup bahan kimia berbahaya ini." Ucapnya.

Baca Juga: VIDEO: Langka, Pemain Cetak Gol lewat Lemparan Jarak Jauh dari Jarak Nyaris 52 Meter di Liga Iran

Dilansir Pikiran-Rakyat.com (PR) dari laman Healthline, berikut 7 tips mendapatkan hasil maksimal dari produk perawatan kulit antipolusi:

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat