kievskiy.org

Pencari Kerja Wajib Tahu! Simak 4 Tipe Calon Pekerja yang Disukai HRD

ILUSTRASI kerja.*
ILUSTRASI kerja.* /Pexels

PIKIRAN RAKYAT - Penolakan yang berulang dari HRD adalah hal yang wajar bagi para pencari kerja, terutama fresh graduate.

Namun Anda tidak boleh membiarkan hal tersebut, Anda wajib mengevaluasi diri Anda agar HRD tidak kembali menolak Anda.

Para pencari kerja wajib tahu ada 5 tipe calon pekerja yang disukai pihak HRD.

Baca Juga: Abang Sepupu Marah-marah Ditagih Utang Pinjol Atas Nama Ibu Tiri Vanessa Angel, Sahabat Bongkar 'Aib' Puput

1. Aktif dan Ramah

Saat diwawancarai, para pekerja yang aktif bertanya menjadi salah satu yang paling disukai HRD.

Pasalnya, dengan aktif bertanya, Anda dinilai telah mencari tahu soal perusahaan dan posisi lebih dulu.

2. Percaya Diri

Memiliki rasa percaya diri menjadi salah satu kunci para pencari kerja cepat mendapat pekerjaan.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat