kievskiy.org

Fakta-fakta Menarik Jurusan Teknik Informatika dan Prospek Kerjanya

Ilustrasi jurusan Teknik Informatika.*
Ilustrasi jurusan Teknik Informatika.* /Pixabay Pixabay

PIKIRAN RAKYAT - Siapa nih Sobat Belia yang sudah memutuskan untuk memilih jurusan teknik informatika?

Teknik Informatika merupakan salah satu jurusan yang mempelajari dan menerapkan prinsip-prinsip ilmu komputer.

Tak hanya itu, teknik informatika pun turut menganalisis matematis dalam perancangan, pengujian, pengembangan, evaluasi sistem operasi, perangkat lunak, dan kinerja komputer melalui proses-proses logika.

Baca Juga: Akibat Wabah Virus Corona, Liga Esport Overwatch League Dibatalkan di Tiongkok

Mari simak, beberapa fakta menarik mengenai jurusan teknik informatika berikut ini.

Materi dasar pada jurusan teknik informatika:

1. Algoritma dan struktur data

Baca Juga: Setahun Disimpan Rapat, Tanggal Pernikahan Teddy dan Lina Jubaedah Akhirnya Terungkap ke Publik

2. Logika informatika

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat