kievskiy.org

4 Cara Mudah Merawat Jenggot, Salah Satunya Gunakan Pelembap Khusus

4 Cara Mudah Merawat Jenggot, Salah Satunya Gunakan Pelembap Khusus
4 Cara Mudah Merawat Jenggot, Salah Satunya Gunakan Pelembap Khusus /PEXELS


PIKIRAN RAKYAT - Proses memiliki janggut yang diimpinkan, tidak hanya sebatas menumbuhkannya sampai panjang saja.

Tugas yang perlu dilakukan selanjutnya, yaitu merawatnya dengan baik dan benar tentunya untuk tetap sehat, lembut, dan tampak hebat.

Dikutip oleh Pikiran-Rakyat.com melalui laman Boldsky, beberapa tips yang dapat diterapakan untuk mendapatkan tampilan yang macho, mari simak.

Baca Juga: Pasangan Kekasih yang Tewas di Kamar Hotel Bukan Suami Istri, Diduga Sang Pria Meninggal Lebih Dulu

1. Biasakan dapat memangkas sendiri

Sama seperti rambut, jenggot pun perlu dipangkas secara teratur. Hal ini dapat membantu dalam mencegah kerusakan pada jenggot.

Tak hanya itu, ketika memangkas secara teratur pun dapat membantu pertumbuhan jenggot menjadi lebih sehat.

Jadi, mulailah untuk memotong dan merawat jenggot sendiri di rumah dengan bantuan beberapa alat khusus yang dibutuhkan.

Baca Juga: 5 Resep Smoothie yang Cocok untuk Menurunkan Berat Badan

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat