kievskiy.org

5 Tips untuk Menjaga Hubungan Baik dengan Teman

ILUSTRASI pertemanan.*
ILUSTRASI pertemanan.* /PEXELS

PIKIRAN RAKYAT- Menjaga hubungan baik dengan seorang teman memang harus dilakukan.

Karena ketika Sobat Belia dijauhi oleh seorang teman pastinya Sobat Belia merasa sendirian.

Maka dari itu penting untuk menjaga hubungan baik dengan seorang teman.

Simak tips untuk menjaga hubungan baik dengan teman, dikutip Pikiran-Rakyat.com dari Lifehack.

Baca Juga: Agar Tak Ikut Terinfeksi, Ustadz Yusuf Mansur Sebar Zikir Cegah Virus Corona COVID-19

1. Luangkan Waktu untuk Sahabat

Ketika Sobat Belia sibuk dengan aktifitas sehari-hari biasanya Sobat Belia terkadang lupa untuk membagi waktu.

Luangkanlah waktu untuk bertemu dengan teman Sobat Belia walaupun hanya sebentar saja.

2. Tahu Batas

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat