kievskiy.org

4 Cara Hilangkan Jerawat di Hidung, Cukup Gunakan Es Batu

Ilustrasi jerawat
Ilustrasi jerawat /PEXELS

PIKIRAN RAKYAT - Memiliki jerawat adalah hal yang tidak diinginkan oleh setiap orang.

Namun jerawat dapat tumbuh di mana saja, mulai dari wajah hingga bagian tubuh yang lain.

Pada bagian wajah, jerawat di hidung mungkin akan cukup mengganggu.

Baca Juga: Kesehatan Nani Wijaya Menurun Usai Suaminya Wafat, Rindukan Dua Hal dari Ajip Rosidi

Jerawat di hidung bisa disebabkan karena berbagai alasan salah satunya memiliki pori-pori besar.

Berikut 4 cara hilangkan jerawat di hidung dengan mudah, dikutip Pikiran-Rakyat.com melalui Boldsky.

1. Gunakan Uap

Baca Juga: Liga 1 2020 Hapus Degradasi, Akmal Marhali: Khawatir Klub Main Setengah Hati

Menggunakan uap panas membantu membuka pori-pori kulit dan mengeluarkan semua kotoran yang membantu membersihkan jerawat.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat