kievskiy.org

5 Cara Tinggalkan Kemalasan, Hindari Tunda Pekerjaan juga Beri Hadiah bagi Diri Sendiri di Antaranya

Ilustrasi malas.
Ilustrasi malas. /Pexels/andrea-piacquadio

PIKIRAN RAKYAT - Rasa malas sulit untuk dihindari oleh setiap orang.

Sesekali Sobat Belia pasti menuruti rasa malas yang dirasakan.

Tetapi jika hal ini berkelanjutan akan berpengaruh banyak terutama dalam kehidupan.

Baca Juga: Studi Terbaru Sebut Titanic Tenggelam Akibat Cahaya Aurora, Peneliti Sertakan Bukti dari para Saksi

Simak 5 cara yang dapat membantu dalam meningkatkan kemalasan dan menjadi orang yang aktif, dikutip Pikiran-Rakyat.com melalui Boldsky.

1.Berpikir Lebih Keras

Tanpa tekad yang kuat Sobat Belia tidak akan bisa mengatasi kemalasan yang muncul dari Sobat Belia sendiri.

Hal pertama yang dapat dilakukan setelah bangun di pagi hari yaitu lakukan hal yang peroduktif.

Baca Juga: 4 Pemain dan 2 Ofisial Persebaya Positif COVID-19, Presiden Klub Ungkap Kondisi Keenamnya

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat