kievskiy.org

Jadwal Kualifikasi Euro 2024, Dilengkapi 7 Negara yang Sudah Lolos

Ilustrasi Euro 2024.
Ilustrasi Euro 2024. /UEFA UEFA

PIKIRAN RAKYAT – Berikut jadwal Kualifikasi Euro 2024 selengkapnya, ada 7 negara yang sudah dinyatakan lolos. Salah satu dari daftar negara itu tentunya adalah Jerman sang tuan rumah, Tim Panser sudah tidak perlu mengikuti babak kualifikasi lagi.

Kualifikasi Euro 2024 sudah bergulir sejak 23 Maret 2023 dan akan berlangsung sampai 26 Maret 2024 mendatang. Top skor babak kualifikasi tersebut sampai saat ini adalah Romelu Lukaku, pemain Belgia yang kini dipinjamkan Chelsea ke Roma.

Daftar tim yang lolos dari babak Kualifikasi Euro 2024

  1. Jerman (berstatus tuan rumah), lolos pada 27 September 2018 saat penentuan tuan rumah Euro 2024

  2. Belgia (menempati posisi pertama grup F babak kualifikasi), lolos pada 13 Oktober 2023 usai menjalani matchday ke-6

    Baca Juga: Prediksi Skor Belgia vs Swedia di Kualifikasi Euro 2024: Statistik, Head to Head, dan Susunan Pemain

  3. Prancis (menempati posisi pertama grup B babak kualifikasi), lolos pada 13 Oktober 2023 usai menjalani matchday ke-6

  4. Portugal (menempati posisi pertama grup J babak kualifikasi), lolos pada 13 Oktober 2023 usai menjalani matchday ke-6

  5. Spanyol (menempati posisi pertama grup A babak kualifikasi), lolos pada 15 Oktober 2023 usai menjalani matchday ke-6

  6. Skotlandia (menempati posisi kedua grup A babak kualifikasi), lolos pada 15 Oktober 2023 usai menjalani matchday ke-6

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat