kievskiy.org

5 FIlm Animasi yang Cocok Ditonton Bersama Keluarga

Ilustrasi - Berikut adalah rekomendasi film animasi
Ilustrasi - Berikut adalah rekomendasi film animasi /Pixabay/armandocalles721

PIKIRAN RAKYAT - Film animasi adalah film yang biasanya sangat digemari oleh anak-anak ketika mereka sedang menonton bersama keluarga mereka.

Film animasi ini digemari oleh anak-anak karena mempunyai cerita yang sederhana dengan keberagaman kelucuan yang diberikan dari berbagai film Animasi.

Secara umum film animasi merupakan suatu proses menggambar dengan memodifikasi gambar dari tiap-tiap frame yang diekspos pada tenggang waktu tertentu sehingga tercipta sebuah ilusi gambar bergerak.

Secara lebih sederhana, film animasi adalah seni menghidupkan ilustrasi sebuah benda mati atau karakter menjadi bergerak.

Baca Juga: Mengenal Robotic Surgery yang Kian Populer di Dunia Medis, Salah Satunya untuk Bedah Pasien Obesitas

Banyak Distributor film animasi yang telah menyajikan film-film buatannya untuk usia anak-anak dengan berbagai keunikannya.

Film-film animasi tersebut bisa menceritakan suatu karakter manusia, hewan, dan bahkan benda mati yang menjadi hidup seperti mobil.

Berikut sederet film-film animasi yang menjadi rekomendasi untuk anak-anak pada saat menonton bersama keluarga.

Baca Juga: DPRD DKI Menemukan Dugaan Aktivitas Ilegal di Pulau Panjang Kepulauan Seribu

1. Cars

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat