kievskiy.org

Lirik Lagu Pamit - Tulus dan Fakta di Balik Lagunya

Tulus
Tulus /Instagram @tulusm

Pamit - Tulus

Tubuh saling bersandar
Ke arah mata angin berbeda
Kau menunggu datangnya malam
Saat ku menanti fajar

Sudah coba berbagai cara
Agar kita tetap bersama
Yang tersisa dari kisah ini
Hanya kau takut kuhilang

Perdebatan apapun menuju kata pisah
Jangan paksakan genggamanmu
Izinkan aku pergi dulu
Yang berubah hanya

Tak lagi kumilikmu
Kau masih bisa melihatku
Kau harus percaya
Kutetap teman baikmu

Sudah coba berbagai cara
Agar kita tetap bersama
Yang tersisa dari kisah ini
Hanya kau takut kuhilang

Perdebatan apapun menuju kata pisah
Jangan paksakan genggamanmu
Yang berubah hanya
Tak lagi kumilikmu

Kau harus percaya
Kutetap teman baikmu
Izinkan aku pergi dulu
Yang berubah hanya

Tak lagi kumilikmu
Kau masih bisa melihatku
Kau harus percaya
Kutetap teman baikmu

Credit

Artis: Tulus
Dirilis: 2016
Album: Monokrom
Genre: Pop, Indonesia Pop
Songwriters: Aji Mohammad Mizra Ferdinand Hakim

Fakta di Balik Lagu Pamit:

Lagu Pamit yang dinyanyikan oleh Tulus dirilis pada tahun 2016 dan merupakan salah satu lagu dari album Monokrom.

Lagu Pamit berisikan tentang sebuah perpisahan. Dilihat dari judulnya pasti sudah menggambarkan bahwa lagu ini mengenai perpisahan.

Namun, makna dari lagu ini merupakan sebuah ungkapan perpisahan atau akhir cerita atau cinta dari sepasang kekasih dengan cara yang baik-baik.

Lagu Pamit sudah ditonton sebanyak 69 juta kali dan pesan pada lagu inipun tersampaikan dengan baik kepada pendengarnya.

“ Setidaknya sebelum pergi aku sudah pamit dengan mu, untuk kedepan nya jika kita memang bertakdir kita akan bertemu lagi..sampai bertemu lagi, jaga diri baik-baik dan selamat tinggal. Aku pamit 25 September 2022,” kata akun YouTube Ranx Zaxxxx, dilansir melalui akun YouTube Tulus pada Video Clip Lagu Pamit.

Meskipun sudah 6 tahun dirilis, lagu Pamit masih menjadi lagu popular yang digemari, dan didengarkan melalui layanan digital streaming seperti Spotify, YouTube Musik, JOOX dan platform lainnya. Mefi Septiandini***

Terkini Lainnya

  • Tags

  • pamit

  • Tulus

  • lirik

  • Artikel Pilihan

  • Terkini

  • Cara Beli Tiket Pestapora 2024 Presale 3, Ini Line-up Musisi yang Bakal Memeriahkan Acara

  • Link Beli Tiket Pestapora 2024 Presale 3, Harga Tiket Cuma Rp600 Ribuan

  • Presale 3 Pestapora 2024 Dibuka, Ini Jadwal Penjualan Tiketnya

  • Barisan Musisi dan Band di Prambanan Jazz 2024 Juli ini

  • Rute Menuju Venue Prambanan Jazz 2024 dari Terminal dan Stasiun Yogyakarta

  • Polling Pikiran Rakyat

  • Terpopuler

  • Waspada TBC: Kenali, Cegah dan Obati Sampai Sembuh!

  • KPK Selidiki Kasus Korupsi yang Diduga Libatkan Anggota DPR Fraksi Gerindra dan Anggota BPK

  • Prediksi Skor Inggris vs Swiss di Euro 2024, Dilengkapi Starting Line-up

  • Rangkaian Acara Asia Africa Festival 2024, Ada Karnaval hingga Booth Makanan Gratis

  • Prediksi Skor Argentina vs Ekuador Copa America 5 Juli 2024: Berita Tim, Head to Head, dan Susunan Pemain

  • Prediksi Skor Portugal vs Prancis di Euro 6 Juli 2024: Statistik, Head to Head, Susunan Pemain

  • Kronologi Rumah Warisan Keluarga Ade Jigo Dieksekusi Pengadilan, Diduga Ulah Mafia Tanah

  • Roundup: Hasyim Asyari Ucap Syukur Usai Dipecat dari Jabatan Ketua KPU

  • Prediksi Skor Portugal vs Prancis di Euro 6 Juli 2024: Head to Head, Berita Tim, dan Susunan Pemain

  • Prediksi Skor Venezuela vs Kanada di Copa America 6 Juli 2024: Statistik, Head to Head, Susunan Pemain

  • Kabar Daerah

  • Komunitas Lansia Dukung Airin Rachmi Diany di Pilgub Banten 2024, Sosoknya Dinilai Hangat dan Sederhana

  • Golkar Kepri Dukung Amsakar Achmad - Li Claudia Chandra di Pilkada Batam 2024

  • Kapolri Imbau Semua Pihak Sukseskan Pilkada Serentak 2024

  • Posisi Partai Golkar Jelang Pilgub Banten 2024 Terancam, Berpotensi Tak Punya Teman Koalisi

  • Jelajah Keindahan Alam Maumere: Daftar Destinasi Wisata yang Wajib Kamu Kunjungi

  • Pikiran Rakyat Media Network

  • Telah diverifikasi oleh Dewan Pers
    Sertifikat Nomor 999/DP-Verifikasi/K/V/2022

Tautan Sahabat