kievskiy.org

Berotak Encer, Berikut 7 Artis Korea Selatan yang Menyelesaikan Pendidikan di Universitas Bergengsi

Psy dalam musik video Gangnam Style.
Psy dalam musik video Gangnam Style. /Soompi

PIKIRAN RAKYAT – Memiliki bakat di dunia hiburan dan tarik suara tak lantas membuat para bintang Korea ini lupa betapa pentingnya dunia pendidikan.

Tak hanya sukses menarik hati penggemar dengan bakat yang dimiliki, mereka juga memotivasi para penggemar untuk tetap mengutamakan pendidikan.

Dilansir Pikiran-Rakyat.com dari Soompi, berikut 7 artis Korea Selatan yang mengejar impian mereka di universitas bergengsi:

Baca Juga: Daftar Artis Korea Selatan yang Berulang Tahun 13 September, Ada Yeonjun TXT

1. pH-1

Rapper yang satu ini merupakan mahasiswa di Boston College, Amerika Serikat yang mengambil jurusan Biologi dan berhasil menyelesaikan pendidikannya.

pH-1 pertama kali memasuki dunia kerja adalah sebagai asisten gigi. Namun, kemahirannya dalam kesenian membuatnya memilih berfokus di dunia musik.

2. Eric Nam

Artis sekaligus penyanyi ini sempat mengemban pendidikan di Boston College, dan usai menyelesaikan pendidikannya dia memutuskan untuk berkarier di dunia musik.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat