kievskiy.org

Harga Tiket Nonton Film Ipar Adalah Maut di Bandung Minggu 16 Juni 2024, Ini Perbedaan Tarif Tiap Bioskop

Poster Film Ipar Adalah Maut.
Poster Film Ipar Adalah Maut. /Instagram @md_entertainment

PIKIRAN RAKYAT – Harga tiket nonton film Ipar Adalah Maut di Bandung pada Minggu, 16 Juni 2024 ada dalam artikel ini. Ada perbedaan harga untuk tiap jaringan bioskop di kota Bandung, apalagi saat akhir pekan atau weekend.

Film Ipar Adalah Maut berhasil mengaduk perasaan penonton karena jalan ceritanya. Film ini menceritakan tentang hubungan gelap antara seorang suami dengan adik iparnya sendiri.

Peran utama pria, Aris, digambarkan sebagai sosok suami yang sangat alim dan taat agama. Dalam film Ipar Adalah Maut, sang suami juga diceritakan sebagai sosok pria yang sangat sayang istri.

Film Ipar Adalah Maut langsung menyedot perhatian penonton dan dilihat lebih dari 150 ribu kali di hari pertama. Film ini dianggap sangat relate dengan kehidupan masyarakat Indonesia saat ini.

Baca Juga: Hari Arafah Jadi Waktu Mustajab Terkabulnya Doa, Ini Doa yang Biasa Dipanjatkan Rasulullah

Berikut ini jadwal tayang dan harga tiket nonton film Ipar Adalah Maut di bioskop Bandung pada Minggu, 16 Juni 2024.

Harga tiket nonton Ipar Adalah Maut

XXI

  • BRAGA XXI: Rp40.000 (jadwal tayang 12:45, 13:45, 15:15, 16:15, 17:45, 18:45, 20:15, 21:15)
  • BTC XXI: Rp35.000 (jadwal tayang 12:45, 13:45, 15:15, 16:15, 17:45, 18:45, 20:15, 21:15)
  • CIWALK XXI: Rp50.000 (jadwal tayang 12:45, 13:45, 15:15, 16:15, 17:45, 18:45, 20:15, 21:15)
  • EMPIRE XXI: Rp40.000 (jadwal tayang 12:45, 13:45, 15:15, 16:15, 17:45, 18:45, 20:15, 21:15)
  • FESTIVAL CITYLINK: Rp40.000 (jadwal tayang 12:45, 13:45, 15:15, 16:15, 17:45, 18:45, 20:15, 21:15)
  • JATOS: Rp40.000 (jadwal tayang 12:45, 13:45, 15:15, 16:15, 17:45, 18:45, 20:15, 21:15)
  • BRAGA: Rp40.000 (jadwal tayang 12:45, 13:45, 15:15, 16:15, 17:45, 18:45, 20:15, 21:15)
  • SUMMARECON MALL BANDUNG: Rp40.000 (jadwal tayang 12:45, 13:45, 15:15, 16:15, 17:45, 18:45, 20:15, 21:15)
  • THEE MATIC MALL: Rp40.000 (jadwal tayang 12:15, 13:15, 14:45, 15:45, 17:15, 18:15, 19:45, 20:45)
  • TRANSMART BUAH BATU: Rp40.000 (jadwal tayang 12:45, 13:45, 15:15, 16:15, 17:45, 18:45, 20:15, 21:15)
  • TSM: Rp50.000 (jadwal tayang 13:20, 15:50, 18:20, 20:50)
  • UBERTOS: Rp40.000 (jadwal tayang 12:45, 13:45, 15:15, 16:15, 17:45, 18:45, 20:15, 21:15)

CGV

  • 23 PASKAL: Rp50.000 (jadwal tayang 13:40, 16:20, 17:05, 18:00, 19:00, 19:45, 20:45, 21:40)
  • BEC MALL: Rp35.000 (jadwal tayang 13:10, 13:40, 15:50, 16:20, 18:30, 19:00, 21:10, 21:40)
  • KINGS SHOPPING CENTER: Rp45.000 (jadwal tayang 12:00, 13:35, 14:40, 16:10, 17:15, 18:45, 19:50, 21:20)
  • METRO INDAH MALL: Rp40.000 (jadwal tayang 13:35, 15:40, 16:10, 18:15, 18:45, 20:50, 21:20)
  • MIKO MALL: Rp40.000 (jadwal tayang 13:10, 14:10, 15:50, 16:50, 17:20, 18:25, 19:30, 20:00, 21:05)
  • PARIS VAN JAVA: Rp50.000 (jadwal tayang 13:40, 16:20, 19:00, 21:40)

CINEPOLIS

  • ISTANA PLAZA: Rp30.000 (jadwal tayang 12:05, 13:30, 14:15, 16:30, 18:35, 20:45)

5 fakta kisah Ipar Adalah Maut

Diangkat dari kisah nyata

Eliza Sifaa mengaku cerita Ipar Adalah Maut diangkat dari kisah nyata follower Instagramnya. Ia pertama kali dihubungi sosok perempuan yang kemudian namanya disamarkan menjadi Nisa untuk mereka adegan kisah hidupnya yang getir.

Pemilik asli kisah tersebut sudah tak kuat menanggung aib dan juga kisah pedih rumah tangganya yang hancur karena sang adik. Ia pun meminta Eliza untuk membuat reka adegan tersebut sebagai bentuk peringatan kepada masyarakat lainnya.

Eliza juga mengungkit bahwa ipar bukanlah mahram yang boleh tinggal seenaknya di rumah saudaranya, apalagi kakak kandung sendiri.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat