kievskiy.org

Cara Beli Tiket Konser Bruno Mars di Aplikasi Livin’ by Mandiri dan Website

Bruno Mars konser di Jakarta.
Bruno Mars konser di Jakarta. /Instagram @brunomars

PIKIRAN RAKYAT – Penjualan tiket konser Bruno Mars di Jakarta bakal dilakukan melalui dua cara. Untuk penjualan tiket presale bakal dilakukan dengan aplikasi Livin’ Mandiri, sedangkan untuk penjualan tiket umum dilakukan melalui website.

Tiket konser Bruno Mars di Jakarta bakal dijual pada Kamis, 27 Juni 2024 mendatang. Penjualan pada hari Kamis, 27 Juni 2024 merupakan presale dan hanya bisa dilakukan di aplikasi Livin’ by Mandiri.

Tiket presale konser Bruno Mars di Jakarta dibuka pada 27 Juni 2024 pukul 10.00 WIB hingga 28 Juni 2024 pukul 11.59 WIB. Transaksi bisa dilakukan melalui Livin’ by Mandiri via fitur Sukha.

Sedangkan penjualan tiket general sale bisa dilakukan di website brunomarsinjakarta.com pada 29 Juni 2024 pukul 10.00 WIB. Paket VIP bisa dibeli di vip.livenation.asia.

Konser Bruno Mars pada 13 dan 14 Juni 2024 akan dilaksanakan di Jakarta International Stadium. 

Baca Juga: Harga Tiket Konser Bruno Mars di Jakarta 2024, Ini Rincian Prakiraannya

Cara beli tiket konser Bruno Mars di Livin’ by Mandiri

  • Buka aplikasi Livin’ by Mandiri di ponsel
  • Pilih menu Sukha
  • Pilih acara yang akan ditonton (konser Bruno Mars)
  • Pilih kategori tiket yang akan dibeli
  • Lakukan pembayaran melalui rekening

Cara beli tiket di website

  • Buka website brunomarsinjakarta.com di laptop atau komputer
  • Pastikan sinyal bagus agar bisa war dengan baik
  • Pilih kategori tiket, dan lakukan pembayaran

Perlu diperhatikan bahwa harga tiket belum termasuk pajak 10 persen dan biaya platform 5 persen. Penjualan tiket dibatasi maksimal 6 tiket per transaksi.

Tips terhindar dari penipuan tiket konser

Beli tiket konser lewat jalur resmi

Jangan sekali-kali berpikir untuk membeli tiket konser dari jalur yang tidak resmi, atau jalur yang tidak disediakan oleh promotor. Membeli lewat jalur belakang rawan dengan penipuan atau scamming.

Jika harus membeli dari reseller, Anda harus melihat rekam jejak sang penjual. Lihatlah review di berbagai media sosial (Instagram atau Twitter). Apabila ada keluhan, maka Anda perlu berpikir ulang untuk membeli tiket dari penjual atau jastip tersebut.

Terkini Lainnya

  • Cara beli tiket konser Bruno Mars di Livin’ by Mandiri

  • Cara beli tiket di website

  • Tips terhindar dari penipuan tiket konser

  • Beli tiket konser lewat jalur resmi

  • Tags

  • cara beli tiket konser Bruno Mars

  • Tiket Konser Bruno Mars

  • Artikel Pilihan

  • Terkini

  • 20 Lagu Kpop yang Cocok Dibuat Versi Dangdut ada Blackpink dan Twice

  • 20 Lagu Dangdut yang Cocok Dinyanyikan Saat Acara Pernikahan

  • Rekomendasi Lagu Taylor Swift yang Cocok Ngegalau

  • Rekomendasi Lagu One Direction yang Cocok untuk Backsound Jatuh Cinta

  • Lirik Lagu Lover - Taylor Swift, dan Fakta di Baliknya

  • Polling Pikiran Rakyat

  • Terpopuler

  • Penerimaan CPNS dan PPPK Kemenkumham 2023 Dibuka Hari Ini, Simak Formasi dan Persyaratannya

  • Penyanyi Malaysia Bantah Jiplak Lagu Pok Ame Ame, Kita Punya Banyak Kesamaan!

  • AHY Minta Prabowo Subianto Lanjutkan Pencapaian Jokowi

  • Kondisi Terkini Indra Bruggman Terungkap, Berat Badan Sempat Turun 15 Kg Akibat Hipertiroid

  • Pemulung di TPS Darurat Sarimukti Dilarang Pungut Sampah, Bantuan Pemerintah Dipertanyakan

  • 7 Janji Ganjar Pranowo jika Jadi Presiden, Pengamat Wanti-wanti Jangan Cuma Jargon

  • Pestapora 2023: Line-up dan Rundown Lengkap 22-24 September 2023

  • Pemilu di Depan Mata, Jawa Barat di Mana?

  • Curhat MUA Dituduh Curi Amplop Pengantin, Nyatanya Uang Raib oleh Saudara Empunya Pesta

  • Asian Games 2023: Indonesia Dikalahkan China Taipei, Wajib Kalahkan Korea Utara jika Ingin Lolos

  • Kabar Daerah

  • Hengky Kurniawan Maju di Pilwali Blitar 2024, Siapa Wakilnya?

  • Lagi Populer di Kalangan Anak Muda! Walking Tour di Wisata Surabaya Kota Lama, Awakmu Gak Melok Ta Rek?

  • Pemancing Tenggelam di Sungai Cijalu Majenang, Cilacap : Begini Kondisinya Usai Ditemukan 3 Hari Pencarian!

  • Rapat KPK dan Pemda Kalsel: Fokus Penataan Perizinan Tambang Mineral

  • Destinasi Wisata Religi di Ngawi, Jawa Timur: Eksplorasi Spiritual dan Sejarah

  • Pikiran Rakyat Media Network

  • Telah diverifikasi oleh Dewan Pers
    Sertifikat Nomor 999/DP-Verifikasi/K/V/2022

Tautan Sahabat