kievskiy.org

3 Manfaat Merendam Kaki dengan Obat Kumur, Mencegah Infeksi Salah Satunya

Ilustrasi kaki
Ilustrasi kaki /Pexels.com Pexels.com

PIKIRAN RAKYAT - Mungkin Anda hanya mengetahui bahwa obat kumur digunakan untuk membersihkan mulut saja.

Tapi ternyata obat kumur juga bisa digunakan untuk merawat kaki Anda dari berbagai macam masalah kaki.

Dikutip Pikiran-Rakyat.com dari laman Bright Side, berikut manfaat merendam kaki dengan menggunakan obat kumur.

Baca JugaJimny Bakal Diproduksi di India, Suzuki Indonesia Buka Suara

1. Mencegah Infeksi

Penting untuk diingat, bahwa obat kumur mulut benar-benar dirancang lebih untuk mencegah infeksi daripada mengobatinya.

Karena itu, minyak esensial dalam obat kumur miliki antijamur alami yang dapat mencegah kasus sedang dari jamur kuku kaki dan kutu air.

Baca Juga : Indonesia Batal Produksi Jimny, Suzuki Akhirnya Putuskan India

Satu studi menemukan bahwa obat kumur efektif dalam mencegah infeksi jamur pada orang dengan penyakit autoimun, meskipun studi tersebut lebih berfokus pada mulut daripada pada kaki.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat