kievskiy.org

Singapura, Negara Penghasil Ratusan Orang Terkaya di Dunia

ILUSTRASI negara Singapura.*
ILUSTRASI negara Singapura.* /Pixabay

PIKIRAN RAKYAT - Negara tetangga Indonesia, Singapura memang memiliki jumlah populasi yang kecil, namun rata-rata penduduk di sana memiliki kekayaan di atas rata-rata.

Dilansir oleh Pikiran-Rakyat.com dari Freepressjournal, menurut Global Credit Suisse Research Institute, melalui laporan kekayaan tahunan, ada sekitar 207 ribu jutawan yang tinggal di Singapura.

Dari jumlah tersebut, 5 persen dari mereka atau sekitar 103 ribu jutawan merupakan 1 persen orang-orang terkaya di dunia.

Baca Juga: Cerita Pilu Pemetik Pucuk Pohon Natal, Bertaruh Nyawa hingga Upah yang Minim

Selain itu, 2,18 juta jiwa di Singapura ada sekitar 10 persen menjadi bagian orang terkaya di dunia.

Meskipun banyak orang-orang kaya, ketimpangan kemiskinan di sana tidak terlalu menonjol.

Rata-rata kekayaan yang berada di bawah 10 ribu dolar atau sekita Rp 139 juta ada 57 persen atau sekitar 1,24 juta penduduk Singapura.

Baca Juga: 5 Pembunuh Jurnalis Arab, Khasogghi, Dijatuhi Hukuman Mati

Mayoritas penduduk Singapura memiliki kekayaan antara 10 ribu hingga 1 juta dolar.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat