kievskiy.org

Hari Pertama Penerapan PKM, KAI Commuter Buka Jendela Kereta

Ilustrasi sejumlah calon penumpang menunggu kedatangan Kereta Rel Listrik (KRL) di Stasiun Tambun, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat./
Ilustrasi sejumlah calon penumpang menunggu kedatangan Kereta Rel Listrik (KRL) di Stasiun Tambun, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat./ /Antara Foto/Fakhri Hermansyah/wsj. Antara Foto/Fakhri Hermansyah/wsj.

PIKIRAN RAKYAT - Covid-19 atau virus corona hingga saat ini masih melanda sebagian wilayah dunia termasuk Indonesia.

Covid-19 merupakan salah satu virus yang dapat menular lewat udara.

Sejak pertama kali ditemukan di Kota Wuhan, Tiongkok pada akhir Desember 2019 silam, jumlah kasus positif Covid-19 di dunia terus mengalami peningkatan, termasuk Indonesia.

Baca Juga: 3 Pejabat DPRD Kota Bandung Terkonfirmasi Positif Covid-19

Hingga saat ini sejumlah ilmuwan dunia masih berjibaku untuk menemukan vaksin virus tersebut.

Covid-19 telah memberikan dampak negatif terhadap sejumlah sektor kehidupan manusia seperti kesehatan, ekonomi, dan pendidikan.

Sebelumnya, pemerintah mengumumkan Pulau Jawa-Bali akan menerapkan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PKM).

Baca Juga: Tim SAR Perluas Area Pencarian Sriwijaya Air SJ-182, 53 Kapal Dikerahkan

Penerapan PKM ini akan berlangsung hingga mulai dari hari ini 11 Januari hingga 25 Januari 2021 mendatang.

Selama masa penerapan PKM di Pulau Jawa dan Bali, Kereta Rel Listrik (KRL) melanjutkan pembatasan jam operasional yang berlangsung mulai pukul 04.00 hingga 22.00 WIB.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat