kievskiy.org

POPULER HARI INI: Kembalinya Aset BNI dari Maria Pauline hingga CPNS 2020 Tidak akan Digelar

Buronan 17 tahun, pelaku pembobolan Bank BNI Maria Pauline Lumowa (tengah) berjalan dengan kawalan polisi usai tiba di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, Kamis, 9 Juli 2020.*
Buronan 17 tahun, pelaku pembobolan Bank BNI Maria Pauline Lumowa (tengah) berjalan dengan kawalan polisi usai tiba di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, Kamis, 9 Juli 2020.* /Antara Foto/ADITYA PRADANA PUTRA

PIKIRAN RAKYAT - Maria Pauline Lumowa baru-baru ini tertangkap setelah lama berhasil membawa kabur aset dari Bank Negara Indonesia (BNI).

Hasilnya dibawa ke luar negeri dan disimpan di sejumlah rekening yang tersebar di beberapa negara.

Pemulihan uang BNI senilai Rp1,7 triliun itu akan dilakukan setelah hukum selesai dijalani pelaku pembobolan.

Kabar tersebut merupakan salah satu dari lima artikel terpopuler di kalangan pembaca Pikiran-Rakyat.com, Jumat 10 Juli 2020.

Berikut kami ulas selengkapnya.

1. Harta Pembobol BNI Rp1,7 Triliun Maria Pauline Tersebar di Beberapa Negara, Aset BNI akan Kembali?

Pemulihan aset atau asset recovery terkait uang BNI senilai Rp1,7 triliun yang dibobol Maria Pauline Lumowa akan dilakukan.

Hal tersebut seperti yang disampaikan Menteri Hukum dan HAM Yasonna Hamonangan Laoly.

"Melalui proses hukum setelah penyidikan, tentunya kami bersama-sama penegak hukum lainnya nanti akan melakukan asset recovery," kata Yasonna pada Kamis 9 Juli 2020.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat