kievskiy.org

Daftar Pemain Badminton Indonesia Untuk SEA Games 2021, Apriyani Rahayu Tanpa Greysia Polii

Pebulutangkis ganda putri peraih medali emas Olimpiade Tokyo 2020, Apriyani Rahayu.
Pebulutangkis ganda putri peraih medali emas Olimpiade Tokyo 2020, Apriyani Rahayu. /Antara Foto/Aditya Pradana Putra ADITYA PRADANA PUTRA

PIKIRAN RAKYAT - Berikut daftar pemain badminton Indonesia di regu putra dan putri untuk SEA Games 2021.

Cabang olahraga (cabor) badminton yang dihadapi Indonesia dilaksanakan di Vietnam dengan jadwal yang berbeda.

Untuk beregu, pertandingan dilaksanakan pada 16-18 Mei 2022, sementara itu perorangan 19-22 Mei 2022.

Pada babak knock out, untuk tim putra akan berhadapan dengan Kamboja.

Baca Juga: Farhat Abbas Sebut Pekerjaan Pertama Jika Menjadi Presiden RI: Damaikan Keluarga Konten dan Dodol

Tim putri Indonesia mendapatkan keuntungan dengan bye pada babak knock out.

Berikut daftar pemain yang akan bertanding:

A. Tim putra:
1. Chico Aura Dwi Wardoyo
2. Christian Adinata
3. Bobby Setiabudi
4. Yonathan Ramlie
5. Pramudya Kusumawardana
6. Yeremia Erich Y. Y. Rambitan
7. Leo Rolly Carnando
8. Daniel Marthin
9. Rinov Rivaldi
10. Adnann Maulana

B. Tim putri:
1. Gregoria Mariska Tunjung
2. Putri Kusuma Wardani
3. Siafi Rizka Nurhidayah
4. Stephanie Widjaja
5. Apriyani Rahayu
6. Siti Fadia Silva Ramadhanti
7. Ribka Sugiarto
8. Febby Valencia Dwijayanti Gani
9. Pitha Haningtyas Mentari
10. Mychelle Crhystine Bandaso

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat