kievskiy.org

Selain Ezechiel N'Douassel, Ini 2 Striker Persib Bandung dari Afrika yang Ditakuti Lawan

DOKUMENTASO: Striker Persib Bandung Ezechiel N'Douassel megalami cedera saat melawan Kalteng Putra pada lanjutan Shopee Liga 1 2019 di Stadion Tuah Pahoe, Palangkaraya, Jumat 1 November 2019.*
DOKUMENTASO: Striker Persib Bandung Ezechiel N'Douassel megalami cedera saat melawan Kalteng Putra pada lanjutan Shopee Liga 1 2019 di Stadion Tuah Pahoe, Palangkaraya, Jumat 1 November 2019.* /ADE MAMAD/PR


PIKIRAN RAKYAT - Persib Bandung tercatat pernah memiliki sederat striker tajam dari Benua Afrika.

Belum lama ini Persib Bandung pernah mendapat layanan dari Ezechiel N'Douassel asal Chad.

Pemain yang akrab disapa King Eze itu bergabung ke Persib pada musim 2017.

Baca Juga: Gol Frets Butuan saat Persib Kontra Persija Kalahkan Aksi Michael Essien ke Gawang PS TNI

Ezechiel sukses menjadi pencetak gol terbanyak Persib dengan raihan 17 gol pada musim 2018.

Pada musim 2019, performa Ezechiel sempat menurun di awal musim. Ketajaman Eze dalam mencetak gol baru terlihat di pertengahan musim.

Namun, terlepas dari itu, Eze tetap berhasil menjadi top skor tim dengan mencetak 15 gol pada musim 2019.

Dengan catatan itu selama di Persib, Eze menjadi salah satu pemain bernomor punggung 10 yang dicintai Bobotoh.

Baca Juga: Persib dalam Sejarah: Jadi Pelatih Tersingkat, 2 Laga Rinandar Berakhir Demo Besar Bobotoh

Ezechiel kemudian memutuskan hengkang dari Persib ke Bhayangkara FC pada musim 2020.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat