kievskiy.org

Rekomendasi Power Bank 10.000 mAh Terbaik 2023, Ada Hippo dan Realme

Hippo Powerbank Outlander 3 PD 10000Mah dan Realme Power Bank 3i Quick Charge 12W
Hippo Powerbank Outlander 3 PD 10000Mah dan Realme Power Bank 3i Quick Charge 12W

PIKIRAN RAKYAT - Bagi seseorang yang sering bepergian, power bank merupakan barang elekrtonik yang kini sangat dibutuhkan. Bagaimana tidak, power bank bisa mengisi daya hanphone tanpa menggunakan listrik.

Akan tetapi, ada beberapa hal yang perlu diperharikan sebelum membeli power bank. Mulai dari kapasitas, fitur charging, hingga keunggulan dari merek-merek yang populer.

Berikut ini beberapa rekomendasi power bank dengan kapasitas 10.000 mAh yang cocok digunakan untuk kegiatan sehari-hari:

USAMS QC/ PD/ AFC LED Powerbank Fast Charging | PB56

  • Kapasitas: 10.000 mAh
  • Input: Micro USB (5V/3A, 9V/2A, 12V/1,5A), USB-C (5V/3A, 9V/2A, 12V/1,5A)
  • Output: 2 × USB-A (5V/3A, 9V/2A, 12V/1,5A), USB-C (5V/3A, 9V/2A, 12V/1,5A)
  • Fast charging: ✔
  • Wireless charging: X
  • Charging time: Tidak ada keterangan
  • Fitur lain: LED, strap
  • Ukuran: 143 x 69,5 x 15,3 mm
  • Berat: 230 gram
  • Jenis baterai: Lithium polymer
  • Kisaran harg: Rp259.000

Hippo Powerbank Outlander 3 PD 10000Mah

  • Kapasitas: 10.000 mAh
  • Input: USB-C (5V/3A, 9V/2A), Micro USB (5V/3A, 9V/2A)
  • Output: USB-A (5V/3A, 9V/2A, 12V/1,5A), USB-C (5V/3A, 9V/2,2A, 12V/1,67A)
  • Fast charging: ✔
  • Wireless charging: X
  • Charging time: Tidak ada keterangan
  • Fitur lain: Smart protection, Power Delivery
  • Ukuran: 136,5 mm x 68 mm x 15 mm
  • Berat: 218 gram
  • Jenis baterai: Lithium polymer
  • Kisaran harga: Rp359.000

Uneed Powerbank Solar 10.000 mAh | UPB701

  • Kapasitas: 10.000 mAh
  • Input: USB-A (5V/2,1A), USB-C (5V/2,1A), solar panel (5V/1A)
  • Output: USB-A (5V/2,1A), USB-C (5V/2,1A), Lightning (5V/2,1A), micro USB (5V/2,1A)
  • Fast charging: X
  • Wireless charging: X
  • Charging time: Tidak ada keterangan
  • Fitur lain: LED indikator, solar panel, lampu laser
  • Ukuran: 149 mm x 73 mm x 20 mm
  • Berat: 254 gram
  • Jenis baterai: Lithium polymer
  • Kisaran harga: Rp399.000

Realme Power Bank 3i Quick Charge 12W

  • Kapasitas: 10.000 mAh
  • Input: USB-C (5V/2,4A), micro USB (5V/2A)
  • Output: 2 × USB-A (5V/2,4A)
  • Fast charging: ✔
  • Wireless charging: X
  • Charging time: Tidak ada keterangan
  • Fitur lain: Smart protection
  • Ukuran: 156 mm x 73,9 mm x 15,7 mm
  • Berat: 250 gram
  • Jenis baterai: Lithium polymer
  • Kisaran harga: Rp249.000

Demikian rekomendasi power bank dengan kapasitas 10.000 mAh yang cocok digunakan untuk kegiatan sehari-hari. Semoga bermanfaat.***

Terkini Lainnya

  • Tags

  • power bank

  • 10000 mAh

  • Artikel Pilihan

  • Terkini

  • Review iPad Pro dan iPad Air, Diklaim Sebagai Tablet Terbaik dari Apple

  • Rekomendasi Tablet Samsung di Bawah Rp5 Juta, Spek Tetap yang Juara!

  • Ulasan Google Pixel 9 Pro: Spesifikasi, Harga, dan Tanggal Rilisnya

  • Google Kembangkan Fitur AI untuk Racik Emoji dan Stiker Khusus di Pixel 9

  • Rekomendasi HP Terbaik di Bawah Rp5 Juta per Juni 2024

  • Polling Pikiran Rakyat

  • Terpopuler

  • Profil Gus Zizan: Tokoh Muda NU yang Inspiratif, Kini Terkena Skandal

  • Pegi alias Egi Buronan Kasus Vina Cirebon Ditangkap di Bandung, Buronan Lain Akan Ditembak jika Tak Menyerah

  • Ini Tampang Diduga Pegi Setiawan Alias Perong Alias Egi di Kasus Vina Cirebon

  • Kronologi Penangkapan Pegi Setiawan Alias Egi, Otak Utama Penghilangan Nyawa Vina Cirebon

  • Cara Beli dan Harga Tiket Persib Bandung vs Madura United Leg 1 Final Championship Series BRI Liga 1

  • Nyawa Wanita di Lembang Bandung Barat Dihilangkan Pria Bertopeng, Sempat Teriak Minta Tolong

  • Kapan Tiket Final Persib vs Madura United Dibuka? Kick Off 26 Maret 2024 di Stadion Si Jalak Harupat

  • Pegi Alias Perong di Kasus Vina Cirebon Ditangkap Polisi Setelah 8 Tahun Jadi Buronan

  • Detik-Detik Singapore Airlines Turbulensi Ekstrem, Penumpang dan Barang Jungkir Balik di Pesawat

  • Pegi Setiawan Alias Perong Tidak Melawan Saat Ditangkap, Sempat Jadi Buronan Kasus Vina Cirebon

  • Kabar Daerah

  • Polda Sumbar Klaim Kasus Penyelidikan Kematian Bocah Afif Maulana Belum Dihentikan

  • Bakal Calon Wakil Gubernur NTT Andre Garu Bertemu 2 Tokoh Manggarai Raya Kupang

  • Jadwal SIM Keliling Kota Cimahi dan Kabupaten Bandung Barat (KBB) Hari Ini Rabu 3 Juli 2024

  • Plt Bupati sambut Kunjungan kepala kejaksaan negeri Kabupaten Labuhanbatu

  • Seni Reog Menjadi Mapel Muatan Lokal, Dinas Pendidikan Kota Blitar Studi Banding ke Ponorogo!

  • Pikiran Rakyat Media Network

  • Telah diverifikasi oleh Dewan Pers
    Sertifikat Nomor 999/DP-Verifikasi/K/V/2022

Tautan Sahabat