kievskiy.org

Apple Hadirkan AI Canggih yang Menjamin Keamanan dan Privasi Data Pengguna

Ilustrasi produk apple
Ilustrasi produk apple /Pixabay Pixabay

PIKIRAN RAKYAT - Mulai tahun 2024, Apple akan menghadirkan fitur buatan atau AI pada Iphone, Ipad, dan Mac. Ini termasuk pengembangan dari fitur Siri yang ditingkatkan dan kemungkinan Siri menerus pertanyaan dan perintah ke ChatGPT dari OPenAI.

Dilansir Straits Time, 18 Juni 2024, pengumuman yang dibuat pada acara Worldwide Developers Conference (WWDC) ke-35 Apple pada tanggal 10-14 Juni di California, telah menimbulkan pertanyaan tentang bagaimana data pribadi pengguna akan di tangani oleh perusahaan, yang telah menjadikan privasi sebagai ciri khas mereknya.

Apakah dengan menggabungkan teknologi OpenAI, data pengguna akan dibagikan dan digunakan untuk pelatihan program AI? Apa saja yang ada di dalam AI Apple? berikut jawaban dari pertanyaan-pertanyaan ini dan lainnya.

Ilustrasi produk apple
Ilustrasi produk apple Pixabay
Apa saja yang ada di dalam AI Apple?

Di WWDC, Apple mengumumkan AI-nya sendiri yang disebut Apple Intelligence. Ini adalah serangkaian fitur AI baru yang mencakup Siri yang lebih banyak bicara dan lebih pintar, serta pembuat gambar yang disebut Image Playground.

Siri akan dapat mengartikan perintah dan melakukannya diantara Apple dan aplikasi luar, termasuk membantu pengguna menggali foto yang dibuat pada hari libur nasional, menemukan berkas yang sesuai untuk dikirimkan ke email.

ChatGPT juga akan hadir di produk Apple sebagai chatbot yang dapat digunakan Siri untuk mengerjakan tugas yang lebih sulit, seperti menulis dokumen yang mungkin memerlukan informasi umum yang tidak terlalu terkait langsung dengan pengguna

Sedangkan, Image Playground akan menghadirkan detail data yang menyebutkan apakah gambar dibuat oleh AI dalam rangka mencegah gambar palsu yang dinyatakan sebagai gambar asli.  Aplikasi Image Playground akan muncul di Pesan atau Catatan untuk memudahkan pengguna membuat kartun dan ilustrasi daripada foto, dengan cara lain untuk melindungi agar fitur ini tidak disalahgunakan.

Image Playground hanya berfungsi pada iPhone 15 Pro, iPhone 15 Pro Max, atau iPad atau Mac dengan chipset M1 atau yang setara.

 

Terkini Lainnya

  • Tags

  • aman

  • Apple

  • data

  • privasi

  • AI

  • Artikel Pilihan

  • Artikel Terkait

  • Terkini

  • Review Poco M6: Pakai Chipset Helio G-91 Ultra dan Kamera Utama 108MP

  • Siap-Siap Ganti HP? Intip Bocoran Deretan HP Terbaru Juli 2024

  • POCO X4 Pro vs Realme 8 Pro: Perbandingan Spesifikasi, Kelebihan, Kekurangan, dan Harga Terkini

  • Oppo A3 Pro 5G Hadir di Indonesia, Ini Fitur dan Harga Lengkapnya

  • 5 Rekomendasi HP dengan Kamera 0.5x Terbaik 2024

  • Polling Pikiran Rakyat

  • Terpopuler

  • Kecelakaan Laut di Pantai Pangandaran, 1 Korban Asal Astana Anyar Bandung Meninggal Dunia

  • Meksiko vs Ekuador di Copa America 2024: Prediksi Skor dan Starting Line-up

  • Kiamat 29 Juni 2024 Menurut Prediksi Peramal India, Ini 10 Tanda Kiamat Menurut Al-Qur'an

  • Pusat Data Nasional Dibobol Hacker, Data 800.000 Mahasiswa Pendaftar KIP Kuliah Raib

  • Prediksi Skor Portugal vs Slovenia di Babak 16 Besar Euro 2024: Preview dan Starting Line-up

  • 15 Tempat Jogging yang Nyaman dan Gratis di Bandung, Olahraga Seru Badan Semakin Sehat

  • Kurir Baby Lobster dari Pangandaran Ajukan Praperadilan Atas Dugaan Penyelundupan di Cilacap

  • 3 Jenis Game di Clash of Champions Episode 1, Adu Trik dan Ketelitian

  • Prediksi Skor Spanyol vs Georgia di Euro 1 Juli 2024: Statistik, Head to Head, Susunan Pemain

  • Jadwal Copa America 2024 Hari Ini: Argentina ke 8 Besar, 3 Negara Rebutan Runner Up

  • Kabar Daerah

  • Rekomendasi Wisata Religi di Sragen Jawa Tengah, Yang Wajib Di Kunjungi

  • Dinilai Terbaik, 5 Figur Dianugrahi Penghargaan Hari Bhayangkara Ke-78 Tahun 2024

  • 7 Juli 2024, Pura Mangkunegaran Solo Gelar Kirab 1 Sura

  • PAN Resmi Dukung Dadang Supriatna untuk Pimpin Kabupaten Bandung 2 Periode

  • Jadi Termewah di Jawa Timur, Surabaya Bakal Punya Jalan Baru di Atas Laut, Jangan Tanya Biayanya Berapa!

  • Pikiran Rakyat Media Network

  • Telah diverifikasi oleh Dewan Pers
    Sertifikat Nomor 999/DP-Verifikasi/K/V/2022

Tautan Sahabat