kievskiy.org

Belajar Mengatur Prioritas Agar Lebih Efektif Untuk Millenial

Seringkali milenial sulit untuk mengatur waktu, berikut ada beberapa tips belajar mengatur prioritas untuk penggunaan waktu yang lebih efektif.
Seringkali milenial sulit untuk mengatur waktu, berikut ada beberapa tips belajar mengatur prioritas untuk penggunaan waktu yang lebih efektif. /pixabay pixabay

PIKIRAN RAKYAT - Seorang yang memiliki pekerjaan banyak, umumnya harus mengatur jadwal agar semua bisa dikerjakan sebelum deadline.

Biasanya orang yang sukses membicarakan mengenai inspirasi dan sebuah motivasi. Prioritas sepertinya menjadi kata ketiga yang lebih baik dijadikan sebuah fokus pula dalam mencapai kesuksesan.

Agar waktu yang berharga dapat dimanfaatkan dengan baik sehingga efektif. Simak cara belajar mengatur prioritas seperti yang dikutip dari Pikiran-Rakyat.com dari laman Rd berikut ini.

Baca Juga: Tips dan Trik Tidur Nyenyak Versi Buku Why We Sleep

1. Dahulukan yang terburuk

Ada baiknya Sobat Belia memprioritaskan tugas yang paling menantang untuk dikerjakan di pagi hari. Hal ini dapat mengurangi stress yang berkepanjangan.

Seperti mengerjakan tugas matematika saat otak sedang fresh di pagi hari.

2. Hindari formalitas

Baca Juga: 5 Tips Tetap Sehat Saat Musim Hujan

Terdapat beberapa pekerjaan yang dilakukan hanya untuk formalitas. Cek kembali jadwal yang telah dijanjikan, seperti menghadiri pertemuan yang sebenarnya tidak perlu dilakukan.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat