kievskiy.org

5 Cara Menjadi Produser Musik, Mulai dari Sering Mendengarkan Musik hingga Magang

ILUSTRASI alat kerja produser musik
ILUSTRASI alat kerja produser musik /Pixabay Pixabay

PIKIRAN RAKYAT - Mendengarkan musik membuat Sobat Belia merasa senang ataupun merasa sedih. Tergantung dengan musik apa yang kita dengarkan.

Musik yang enak didengar tentunya dibuat dan diproduksi oleh label musik yang bagus.

Zaman sekarang semua orang sangat suka mendengarkan musik dimanapun mereka berada, baik itu di rumah, di kantor ataupun di jalan. Karena musik dapat menemani kegiatan orang orang agar lebih semangat.

Baca Juga: 4 Rutinitas Malam Hari yang Bisa Buat Kerja Lebih Efektif di Keesokan Harinya

Jika Sobat Belia sangat menyukai musik dan mempunyai bakat dibidang ini, Sobat Belia wajib mencoba bagaimana menjadi produser musik.

Berikut 5 cara menjadi seorang produser musik dikutip Pikiran-Rakyat.com dari Wikihow.

1. Sering Mendengarkan Musik

Mendengarkan musik lebih banyak untuk menghasilkan ide-ide yang baru. Sebagai produser Sobat Belia harus terbiasa dengan semua tren musik saat ini serta dapat memikirkan komposisi yang terbaik untuk selera musik.

Baca Juga: 4 Tren Gaya Rambut Di Tahun 2020 ala Artis Hollywod, Mulai dari Taylor Swift hingga Dua Lipa

2. Memahami Produksi Musik

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat