kievskiy.org

5 Ciri Hubungan 'Toxic' dengan Pasangan, Salah Satunya Menjadi Apatis

Ilustrasi pasangan.
Ilustrasi pasangan. /Pexels Pexels

PIKIRAN RAKYAT - Jika memilki pasangan rasanya menginginkan hubungan yang terjalin romantis.

Biasanya diawal pacaran Sobat Belia pasti akan merasakan hal-hal yang manis tetapi ketika dipertengahan mungkin akan muncul konflik.

Tetapi jangan sampai hubungan Sobat Belia termasuk hubungan yang toxic atau bisa disebut hubungan yang tidak sehat.

Simak 5 ciri hubungan toxic dengan pacar dikutip Pikiran-Rakyat.com dari Lifehack.

Baca Juga: Dianggap Sarang Berkembang Biak Virus Corona, Pasar di Tiongkok Ditutup

1. Pasangan menjadi apatis

Ketika melihat pasangan atau sedang bersama pasangan pastinya Sobat Belia lebih terbuka untuk menceritakan apapun.

Tetapi jika mereka tidak banyak berdebat dengan Sobat Belia dan mereka menyerah pada keinginan Sobat Belia berarti pasangan sudah tidak peduli lagi.

Baca Juga: Udara Australia Pengaruhi Hujan yang Akan Mengguyur Akhir Pekan di Bandung, Waspadai Banjir

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat