kievskiy.org

5 Hal yang Wajib Dilakukan Setelah Facial, Salah Satunya Hindari Penggunaan Makeup

ILUSTRASI perawatan facial.*
ILUSTRASI perawatan facial.* /Pexels.com Pexels.com

PIKIRAN RAKYAT - Facial adalah perawatan kulit yang dapat menghilangkan komedo, jerawat, serta kotoran lainnya untuk keluar dari kulit.

Perawatan wajah secara teratur membantu mengurangi dampak stres, lingkungan dan kebiasaan sehari-hari.

Dikutip Pikiran-Rakyat.com dari Self, ada beberapa hal yang wajib dilakukan setelah facial agar kulit tetap terjaga, apa saja?

Baca Juga: Jumlah Jenazah Virus Corona Terus Bertambah, Tiongkok Larang Keluarga Korban Gelar Acara Pemakaman

1. Hindari Menggunakan Makeup Terlalu Tebal dan Keras pada Kulit

Hindari penggunaan makeup yang terlalu tebal setiap hari.

Jika sering menggunakan makeup maka gunakanlah secara tipis.

Pasalnya, setelah facial pori-pori kulit akan terbuka dan mudah untuk kotoran masuk kembali pada kulit.

Baca Juga: Doa Ketika Khawatir dengan Bahaya Pencurian dan Gangguan Jin saat Tidur

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat