kievskiy.org

Simak 2 Tips Sederhana Membersihkan Jade Roller, Baik untuk Memastikan Kulit Tetap Bersih dan Aman

JADE Roller.*
JADE Roller.* /PIXABAY

PIKIRAN RAKYAT - Jade roller memberikan manfaat yang baik dalam rezim perawatan kecantikan, karena dipercaya dapat membuat kulit wajah menjadi lebih rileks.

Selain itu, rol ini dapat mengurangi bengkak yang ada pada area sekitar mata dan meningkatkan sirkulasi darah seta merangsang drainase limfatik.

Seperti dilansir dari Boldsky oleh Pikiran-Rakyat.com, jade roller ini sudah digunakan selama ratusan tahun lalu sejak zaman Tiongkok kuno dan dipercaya membawa energi baik atau positif dalam membuang racun dari dalam tubuh.

Baca Juga: Di Tengah Virus Corona, Pemimpin Dunia Desak Adakan Pertemuan G-20 

Jade roller ini dapat membantu beberapa produk perawatan kulit untuk memastikan penetrasi produk yang lebih baik lagi.

Faktanya, jika menggunakan jade roller secara berulang-ulang pada kulit akan membuatnya semakin penting untuk memastikan kulit tetap bersih dan aman.

Simak, dua tips membersihkann jade roller agar tetap menjaga manfaatnya dan tidak merusak permukaan kulit karena menimbulkan berbagai permasalahan kulit.

 Baca Juga: WhatsApp akan Perkenalkan Penghapusan Pesan secara Otomatis, Berikut Cara Kerjanya

Cara pertama: Gunakan air dan sabun

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat