kievskiy.org

22 Link Twibbon Hari Kesaktian Pancasila 2022, Cocok Dibagikan di Media Sosial

Bendera Indonesia.
Bendera Indonesia. /Pexels/jorono

PIKIRAN RAKYAT - Tanggal 1 Oktober diperingati sebagai Hari Kesaktian Pancasila untuk mengingat peristiwa G30S PKI.

Kesaktian Pancasila memiliki makna usaha membentengi peranan Pancasila sebagai dasar negara dan ideologi bangsa. Berperan penting sebagai dasar utama negara Indonesia.

Pancasila mengatur penyelenggaraan ketatanegaraan Indonesia dalam bidang politik, ekonomi, sosial budaya, dan keamanan.

Penetapan resmi Hari Kesaktian Pancasila terjadi pada masa pemerintahan Presiden Soeharto, tepatnya 1 Oktober 1965.

Baca Juga: Cara Tahnik Bayi Menurut dr. Zaidul Akbar, Siapkan Kurma Nabi

Baca Juga: Daftar 108 Kata Bahasa Anak Jaksel 2022 Lengkap dengan Artinya, Disusun Alfabetis

Pada 30 September, umumnya bendera dinaikkan setengah tiang sebagai penghormatan terhadap sejumlah perwira yang meninggal dunia pada peristiwa tersebut. Bendera kemudian dikibarkan secara penuh pada 1 Oktober untuk memperingati upacara Hari Kesaktian Pancasila.

Untuk ikut mengingat Hari Kesaktian Pancasila, bisa mengunggah Twibbon Hari Kesaktian Pancasila. Berikut 22 link Twibbon Hari Kesaktian Pancasila yang dapat digunakan secara gratis.

Twibbon 1

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat