kievskiy.org

15 Contoh Ucapan Selamat Tahun Baru 2023, Bisa Disampaikan kepada Orang Tercinta

Ilustrasi tahun baru.
Ilustrasi tahun baru. /Pixabay/Darkmoon_Art

PIKIRAN RAKYAT - Pergantian tahun dari 2022 ke 2023 tinggal menghitung hari. Beragam resolusi, harapan, dan tujuan hidup yang baru dirancang untuk kehidupan lebih baik dari tahun sebelumnya.

Di Indonesia, banyak cara orang-orang menyemarakkan tahun baru di antaranya membakar ayam atau jagung, konvoi, pesta kembang api, dan masih banyak lagi.

Ucapan selamat dan untaian doa biasanya disampaikan pada saat tahun baru. Berikut adalah 15 contoh ucapan Selamat Tahun Baru.

- Happy New Year! Semoga keinginan dan cita-citamu bisa tercapai.

- Tahun Baru bagaikan lembaran kertas yang masih kosong, isilah kertas tersebut dengan kehidupan yang bermakna. Selamat Tahun Baru.

Baca Juga: 5 Tempat Rayakan Malam Tahun Baru 2023 di Bandung, Event Seru bersama Keluarga dan Sahabat

- Ini adalah tahun baru. Awal yang baru dan jalan yang baru. Selamat Tahun Baru 2023!

- Selamat Tahun Baru 2023. Semoga di Tahun Baru ini kamu dan keluarga diberikan kesehatan, keberuntungan, dan sukacita sepanjang tahun 2023.

- Selamat Tahun Baru! Semoga tahun 2023 ini penuh dengan berkah dan penuh dengan petualangan baru.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat