kievskiy.org

5 Jenis Bunga yang Cocok Dijadikan Hand Bouquet, Lengkap dengan Artinya

Ilustrasi bunga tulip
Ilustrasi bunga tulip /Pixabay/pixel2013

PIKIRAN RAKYAT - Bunga identik dengan hadiah yang cocok untuk diberikan kepada seseorang yang disayang karena dianggap tanda cinta. Biasanya bunga akan dirangkai atau biasa disebut sebagai hand bouquet.

Hand bouquet cocok diberikan kepada seseorang yang disayang di hari spesialnya. Biasanya berbagai jenis bunga dirangkai agar indah dilihat.

Namun, beberapa bunga ternyata memiliki arti tertentu sehingga tak sembarang bisa diberikan kepada orang. Berikut ini beberapa bunga yang cocok dibuat hand bouquet dan artinya.

Baca Juga: 52 Rekomendasi Souvenir Pernikahan Terbaru 2023, Dijamin Unik, Terpakai, dan Berkesan

  • Bunga Lily

Bunga ini mudah ditemukan di Indonesia. Namun bunga yang identik dengan warna putih ini ternyata bukan berasal dari Indonesia.

Memiliki nama istilah Lilium, bunga ini berasal dari kawasan Mediterania dan Asia Barat yang kini sudah menyebar ke seluruh penjuru dunia tidak terkecuali Indonesia.

Bunga Lily yang biasa digunakan dalam hand bouquet adalah Lily Liana yang berwarna putih. Bunga Lily berwarna putih melambangkan arti kesucian dan ketulusan, sedangkan yang berwarna kuning melambangkan persahabatan.

  • Bunga Carnation

Bunga Carnation biasa dikenal dengan bunga anyelir. Carnation berasal dari kata “corone” yang memiliki arti bunga kalung atau karangan bunga. Dalam bahasa latin disebut “carnis” yang memiliki arti “daging” karena warna asli Bunga Carnation adalah merah muda.

Bunga ini memiliki banyak arti dan simbol. Biasanya bunga ini dikaitkan dengan perempuan dan biasa diberikan saat hari ibu.

Terkini Lainnya

  • Tags

  • bunga

  • hand bouquet

  • Artikel Pilihan

  • Terkini

  • Sunscreen: A Shield with Trade-offs

  • Kesepian Jadi Jomblo? Ini 6 Hal yang Harus Kamu lakukan Agar Happy

  • Cara Mencegah Pria Selingkuh, Jangan Biarkan Kekasihmu Lolos!

  • 3 Alasan Utama Seorang Pria Selingkuh, Jangan Sampai Kecolongan!

  • 4 Zodiak yang Beruntung dengan Keuangan, Ada Scorpio hingga Taurus

  • Polling Pikiran Rakyat

  • Terpopuler

  • Kecelakaan Laut di Pantai Pangandaran, 1 Korban Asal Astana Anyar Bandung Meninggal Dunia

  • 3 Jenis Game di Clash of Champions Episode 1, Adu Trik dan Ketelitian

  • Meksiko vs Ekuador di Copa America 2024: Prediksi Skor dan Starting Line-up

  • Prediksi Skor Portugal vs Slovenia di Babak 16 Besar Euro 2024: Preview dan Starting Line-up

  • Rumania vs Belanda di Euro 2024: Prediksi Skor dan Starting Line-up

  • 15 Tempat Jogging yang Nyaman dan Gratis di Bandung, Olahraga Seru Badan Semakin Sehat

  • Prediksi Skor Spanyol vs Georgia di Euro 1 Juli 2024: Statistik, Head to Head, Susunan Pemain

  • Jadwal Copa America 2024 Hari Ini: Argentina ke 8 Besar, 3 Negara Rebutan Runner Up

  • Prediksi Skor AS vs Uruguay di Copa America 2024, Dilengkapi Starting Line-up

  • Prediksi Skor Prancis vs Belgia di Euro 2024: Preview dan Starting Line-up

  • Kabar Daerah

  • Merasa Haknya Dilanggar, Kurir Baby Lobster Ajukan Praperadilan Atas Dugaan Penyelundupan di Cilacap

  • Paling Mantap! Inilah 3 Kuliner di Cimahi Wajib Dicobain, Dijamin Murah Meriah

  • Gelar Deklarasi Terbuka, Pemuda dan Buruh Lingga Satukan Tekad Menangkan H. Muhammad Rudi

  • Waspada Investasi Franchise Berkedok Autopilot, Meatlovers Diduga Rugikan Investor Miliaran Rupiah

  • Warga Surabaya Siap-Siap Mengeluh Kena Macet! Pemkot Lanjutkan Betonisasi Jalan Dupak Selatan, Kapan Selesai?

  • Pikiran Rakyat Media Network

  • Telah diverifikasi oleh Dewan Pers
    Sertifikat Nomor 999/DP-Verifikasi/K/V/2022

Tautan Sahabat