kievskiy.org

Indonesia Dapat Utang Rp15 Triliun dari Australia, Sri Mulyani Beberkan Alasannya

Menteri Keungan (Menkeu) RI, Sri Mulyani.
Menteri Keungan (Menkeu) RI, Sri Mulyani. /Instagram/@smindrawati.

PIKIRAN RAKYAT – Pemerintah Australia memberikan pinjaman sebesar 1,5 miliar dolar Australia atau sekitar Rp15,4 triliun kepada Indonesia.

Pinjaman dalam rangka membantu menangani pandemi Covid-19 tersebut diberikan Australia dengan tenor 15 tahun.

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati pun mengapresiasi pinjaman yang diberikan pemerintah Australia tersebut.

Baca Juga: UU Cipta Kerja Cantumkan Sharing Frekuensi, BRTI: agar Tidak Ada Monopoli

Selengkapnya cek YouTube Pikiran Rakyat

 

“Kami mendiversifikasi pembiayaan dan dukungan Australia yang memberikan pinjaman 1,5 miliar (dollar Australia) kepada Indonesia, adalah salah satu bentuk dukungan yang sangat kami hargai,” tuturnya, dikutip Pikiran-Rakyat.com dari Antara.

Sri Mulyani Indrawati menyatakan bahwa pinjaman dari pemerintah Australia itu, mampu melengkapi Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) sebagai instrumen fiskal.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat