kievskiy.org

Mengaku Suka Menolong kepada Orang Lain, Baim Wong: Kebiasaan Itu Sudah Diterapkan dari Sebelum Terkenal

Baim Wong.
Baim Wong. /Instagram.com/@baimwong Instagram.com/@baimwong

PIKIRAN RAKYAT - Artis sekaligus YouTuber Baim Wong sudah tidak asing lagi di dunia hiburan Tanah Air.

Baim Wong mengaku sebelum adanya YouTube memang sudah sering membantu orang lain.

"Saya terlalu sering berkorban untuk orang lain, termasuk ke teman-teman," kata Baim Wong.

Kebiasaan membantu orang lain itu sudah diterapkan sedari dulu sebelum menjadi terkenal seperti saat ini.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 3 November 2021: Dennis Berhasil Kabur, Mama Rosa Punya Peluang Selamat?

Baim Wong merasa bersyukur karena bisa merasakan hidup yang indah sehingga merasakan keanehan.

"Semenjak kasus yang kemarin, saya belajar dan tidak mau mengotori pikiran positif saya," ujar Baim Wong, seperti dikutip Pikiran-Rakyat.com dari YouTube Helmy Yahya Bicara.

Lanjutnya, Baim Wong mengatakan tidak suka menjadi orang yang palsu.

Baca Juga: Roundup: Jokowi di COP26, Joe Biden Ejek China sebagai 'Sekutu' Indonesia

"Saya ya memang begini orangnya, saya tidak suka melakukan sesuatu hal yang membuat ngerasa membela diri saya," ucap Baim Wong.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat