kievskiy.org

Antemortem DNA Seluruh Korban Lion Air Jatuh Terkumpul

PETUGAS menyemprotkan cairan desinfektan di sekitar puing-puing pesawat Lion Air JT 610 di Posko SAR Tanjung Priok, Jakarta, Sabtu 3 November 2018. Penyemprotan cairan desinfektan dilakukan untuk mengantisipasi penyebaran bakteri penyakit yang dikhawatirkan timbul dari jenazah yang telah dievakuasi. *
PETUGAS menyemprotkan cairan desinfektan di sekitar puing-puing pesawat Lion Air JT 610 di Posko SAR Tanjung Priok, Jakarta, Sabtu 3 November 2018. Penyemprotan cairan desinfektan dilakukan untuk mengantisipasi penyebaran bakteri penyakit yang dikhawatirkan timbul dari jenazah yang telah dievakuasi. *

KARAWANG, (PR).- Memasuki hari k tujuh pencarian korban Lion Air jatuh dengan rute penerbangan JT610, tim Disaster Victum Investigation (DVI) Polda Jawa Barat meninggalkan posko pencarian di Pantai Tanjungpakis, Karawang. Sebab, semua kegiatan pencarian akan dilakukan dari Posko Utama Tanjung Priok, Jakarta.

Kasubdit Dokpol, Kepolisian Daerah Jawa Barat, Ajun Komisaris Besar, Nelson menyebutkan, semua kegiatan DVI difokuskan di posko utama di Tanjungpriok. Dengan demikian tim DVI Polda Jawa Barat meninggalkan Tanjungpakis yang memang hanya dijadikan sebagai lokasi posko pembantu.

"Kami tinggalkan Tanjungpakis sesuai perintah. kegiatan tim DVI di fokuskan di Tanjungpriok," kata Nelson, Minggu 4 November 2018.

Dijelaskan juga, dengan ditinggalkannya Posko Tanjungpakis, maka semua twmuan mayat atau properti pesawat akan langsung dibawa ke Tanjungpriok. "Potongan mayat yang ditemukan tim SAR akan diberi label si Tanjung Priok, sebelum dibawa ke Rumah Sakit Polri, Kramatjati," kata Nelson.

Dari informasi yang diperoleh PR,  tim DVI Polda Jawa Barat yang telah meninggalkan posko Tanjungpakis ada 33 orang. Selama sepekan bertugas di Psisir Karawang itu, mereka telah melakukan labeling 35 kantong jenazah dan 10 properti.

"Hari ini, Minggu (4 November 2018), ada tiga temuan yang sudah diberi label dan sudah kami serahkan kepada Basarnas untuk dibawa ke Posko Tanjungpriok. Di antaranya adalah buku tabungan BCA, dompet dan kaca mata. Penemuan itu akan digunakan sebagai acuan  identifikasi, korban," kata Nelson. 

Seluruh antemortem terkumpul

Tim Disaster Victim Identificafion (DVI) Polri mengambil 255 sampel fisik khas korban sebelum meninggal (antemortem) dari keluarga korban jatuhnya pesawat Lion Air dengan nomor registrasi PK-LQP dan 183 di antaranya untuk pemeriksaan DNA.

Wakil Kepala Rumah Sakit Polri Said Sukanto Kombes Polisi Haryanto kepada Antara, menyebutkan dari 255 antemortem yang didapat dari Pangkal Pinang sebanyak 43 dan dari RS Polri sebanyak 212 telah dikerucutkan menjadi 189 antemortem.

"Dari 189 antemortem yang diambil DNA ada 183 jadi sepertinya sudah semua diambil. Ada selisih karena ada penumpang satu keluarga jadi antemortem hanya satu. Jadi, sudah komplet sebenarnya," kata Haryanto.

Terkini Lainnya

  • Seluruh antemortem terkumpul

  • Tags

  • antemortem

  • DNA

  • Lion Air

  • karawang

  • DVI

  • Artikel Pilihan

  • Terkini

  • Drs Kusmana Hartadji, MM: Konsisten Jalankan Amanah

  • KPU Umumkan Anggota KPU Jabar 2023-2028, Berikut Daftarnya

  • Waspada Angin Kencang di Empat Wilayah Jawa Barat, BMKG Beberkan Faktor Penyebabnya

  • Tangis Haru Dandim 0625 Letkol Yusuf Andriyanto Saat Tinggalkan Pangandaran

  • Sejoli Mesum Asal Garut Pemeran Video Live Streaming Asusila Ditangkap Polisi

  • Polling Pikiran Rakyat

  • Terpopuler

  • Prediksi Skor AS Roma vs FK Kosice, Dilengkapi Starting Line-up Pemain

  • Sandiaga Uno Khawatirkan Kekuatan Ridwan Kamil di Pilgub Jabar: Rekam Jejak Baik, Survei Unggul

  • Produsen Roti Aoka Bantah Pakai Pengawet Kosmetik: Kami Kantongi Izin Edar, dan Aman bagi Kesehatan

  • Jusuf Kalla: Masjid Harus Bisa Memakmurkan Jemaah, Tak Melulu Dimakmurkan Jemaah

  • LDII Kota Bandung dan Pemerintah Sinergi Tangani Judi Online dalam FGD Road to Musda VIII

  • Prediksi Skor Persib Bandung vs Borneo FC Piala Presiden 22 Juli 2024: Statistik, Head to Head, Susunan Pemain

  • Prediksi Skor Persis Solo vs PSM Makassar Piala Presiden 22 Juli 2024: Statistik, Head to Head, Susunan Pemain

  • Sodium Dehydroacetate Ternyata Bisa untuk Roti, Viral Gegara Disebut Bahan Berbahaya dalam Roti Aoka

  • Sejarah Stasion Radio Tjililin, Sinyal Pertama Penghubung Cililin-Belanda

  • Roundup: BRT Bandung Raya Tak Bisa Dipaksa, Karakter Masyarakat dan Jalan Kecil Jadi Pertimbangan

  • Berita Pilgub

  • Top 8 Bakal Calon Gubernur Papua 2024 Terkuat dan Paling Berpengaruh, Siapa Saja Mereka?

  • Pilgub Jatim 2024: Koalisi PKB-PDIP Siap Gulingkan Khofifah-Emil

  • Menangkan Khofifah-Emil, PKS se Jawa Timur Siap Tempur di Pilgub Jatim, Ini Amunisinya

  • Aneng - Raja Bayu Tantang Wan Zuhendra - Amat Yani di Pilkada Anambas 2024

  • Bustami vs Mualem Siapa yang Lebih Tajir? Segini Harta Kekayaan Calon Gubernur Aceh 2024 Terkuat

  • Pikiran Rakyat Media Network

  • Telah diverifikasi oleh Dewan Pers
    Sertifikat Nomor 999/DP-Verifikasi/K/V/2022

Tautan Sahabat