kievskiy.org

Cukai Tembakau dan Rokok Masih Jadi Andalan Negara

EKSPOR perdana produk rokok premiun PT Philip Morris Indonesia (PMID) ke pasar duty free Jepang, di Kawasan Industri Karawang International Insustrial City (KIIC), Kamis, 21 Maret 2019.*/DODO RIHANTO/PR
EKSPOR perdana produk rokok premiun PT Philip Morris Indonesia (PMID) ke pasar duty free Jepang, di Kawasan Industri Karawang International Insustrial City (KIIC), Kamis, 21 Maret 2019.*/DODO RIHANTO/PR

KARAWANG, (PR).- Cukai hasil tembakau atau rokok hingga kini masih menjadi andalan pendapatan negara. Pada 2018, pendapatan negara dari sektor tersebut mencapai Rp 153,3 triliun atau Rp 4,3 triliun lebih besar dari target sebanyak Rp 149 triliun.

Hal itu disampaikan Direktur Teknis dan Fasilitas Cukai, Nirwala Dwi Heryanto, seusai menghadiri acara ekspor perdana produk rokok premiun PT Philip Morris Indonesia (PMID) ke pasar duty free Jepang, di Kawasan Industri Karawang International Insustrial City (KIIC), Kamis, 21 Maret 2019. 

"Pada 2019 ini pendapatan negara dari cukai hasil tembakau kami tergetkan meningkat menjadi  Rp 159 triliun. Dan hingga akhir Februari lalu, cukai hasil tembakau sudah terkumpul sebanyak Rp 10,8 triliun," kata Nirwala.

Dijelaskan pula, saat ini barang yang terkena cukai di Indonesia hanya ada beberapa jenis, yakni hasil tembakau, minuman mengandung etil alkohol dan etil alkohol itu sendiri. Sementara hasil tembakau menyumbang 90 persen pendapatan dari cukai tiga barang tersebut.

Menurut Nirwala, kriteria barang yang kena cukai sesuai undang-udang setidaknya ada tiga kriteria. Pertama, konsumsi barang tersebut perlu dikendalikan, kemudian peredaran barang itu perlu diawasi, dan berikutnya, konsumsi barang itu menimbulkan eksternalitas negatif baik bagi kesehatan maupun lingkungan.

"Kriteria ke empat adalah perlunya pungutan negara untuk menjamin keseimbangan dan rasa keadilan. Jika memperhatikan hal itu, maka masih banyak barang-barang lainnya yang layak kena cukai," kata Nirwala.

Dikembalikan ke masyarakat

Dikatakan pula, pendapatan dari cukai hasil tembakau nantinya akan dikembalikan ke masyarakat untuk menyeimbangkan kondisi masyarakat akibat rokok. Misalnya, untuk pendidikan kesehatan, bahkan disalurkan juga untuk memelihara kesehatan masyarakat melalui BPJS Kesehatan.

Di tempat yang sama, Direktur Utama PMID Ahmad Mashuri menyebutkan, ekspor produk rokok premium ke duty free Jepang merupakan kebanggaan PMID dalam menyokong perekonomian negara. Sebab, melalui ekspor tersebut negara bakal benyak menerima cadangan devisa. 

Terkini Lainnya

  • Dikembalikan ke masyarakat

  • Tags

  • cukai tembakau

  • cukai rokok

  • ekspor

  • Artikel Pilihan

  • Terkini

  • Drs Kusmana Hartadji, MM: Konsisten Jalankan Amanah

  • KPU Umumkan Anggota KPU Jabar 2023-2028, Berikut Daftarnya

  • Waspada Angin Kencang di Empat Wilayah Jawa Barat, BMKG Beberkan Faktor Penyebabnya

  • Tangis Haru Dandim 0625 Letkol Yusuf Andriyanto Saat Tinggalkan Pangandaran

  • Sejoli Mesum Asal Garut Pemeran Video Live Streaming Asusila Ditangkap Polisi

  • Polling Pikiran Rakyat

  • Terpopuler

  • Profil Dewi Paramita, Mantan Kekasih Ibrahim Risyad Sebelum Menikah dengan Salshabilla Adriani

  • Gempa Magnitudo 4,6 Guncang Batang Jawa Tengah Sore Ini

  • Prediksi Skor Argentina vs Kanada di Copa America 10 Juli 2024: Kondisi Tim, Head to Head, dan Susunan Pemain

  • Prediksi Skor Spanyol vs Prancis Euro 10 Juli 2024: Statistik, Head to Head, Susunan Pemain

  • Ibrahim Risyad Diduga Cinlok dengan Salshabilla Adriani Saat Masih Pacaran dengan Dewi Paramita

  • Perjalanan Cinta Ibrahim Risyad dan Salshabilla Adriani, Dikabarkan Menikah Hari Ini 7 Juli 2024

  • Pegi Setiawan Dibebaskan Hari Ini, Hakim: Status Tersangkanya Tidak Sah

  • Jawaban Polri Setelah Pegi Setiawan Dinyatakan Bebas dan Gugur sebagai Tersangka Kasus Vina Cirebon

  • 11 Program Pemerintah Pakai Singkatan Nyeleneh: Siska Ku Intip, Mas Dedi Memang Jantan, dan Jebol Ya Mas

  • Indonesia Diguncang Gempa 8 Kali Hari Ini 7 Juli 2024, Paling Kencang di Batang Jateng

  • Kabar Daerah

  • Nagita Slavina Bakal Dampinggi Bpby Nasution di Pilkada Sumut, Dapat Restu Partai Gerindra

  • Resmi, PKS Usung Menantu Presiden Jokowi di Pilkada Sumut

  • 8 Pejabat Kapolres di Wilayah Provinsi Sulsel Berganti, Berikut Nama-namanya

  • Jadwal SIM Keliling Kabupaten Bogor Hari Ini Selasa 9 Juli 2024, Ada di Mall Cileungsi

  • Jadwal SIM Keliling Kabupaten Bekasi Hari Ini Selasa 9 Juli 2024, Ada di Kantor Desa Tamansari Kecamatan Setu

  • Pikiran Rakyat Media Network

  • Telah diverifikasi oleh Dewan Pers
    Sertifikat Nomor 999/DP-Verifikasi/K/V/2022

Tautan Sahabat