kievskiy.org

Niat Puasa Tasu'a dan Asyura dalam Bahasa Arab dan Terjemahan, Lengkap dengan Cara Pelaksanaan

Ilustrasi. Inilah niat puasa Tasu'a dan Asyura dalam bahasa Arab lengkap dengan terjemahannya, puasa 9 dan 10 Muharram yang miliki keistimewaan.
Ilustrasi. Inilah niat puasa Tasu'a dan Asyura dalam bahasa Arab lengkap dengan terjemahannya, puasa 9 dan 10 Muharram yang miliki keistimewaan. /Pixabay/mohamed_hassan

PIKIRAN RAKYAT - Pada bulan Muharram, umat muslim dianjurkan mengerjakan berbagai amal shaleh, seperti puasa Tasu'a dan puasa Asyura.

Tak sedikit umat Islam yang bertanya, kapan puasa Tasua'a dan puasa Asyura?

Puasa Tasu'a dilaksanakan pada tanggal 9 Muharram sedangkan puasa Asyura dilaksanakan pada 10 Muharram.

Untuk melaksanakan puasa Tasu'a dan puasa Asyura, umat Islam bisa membaca niat berikut:

Baca Juga: Profil Riesca Rose, Aktris yang Terseret Kisruh Rumah Tangga Sule dan Nathalie Holscher

Niat puasa Tasu'a:
نَوَيْتُ صَوْمَ تَاسُوعَاءَ لِلّٰهِ تَعَالَى
Nawaitu shauma Taasuu'aa-a lillaahi ta’aalaa
Artinya: Saya niat puasa Tasu’a karena Allah ta'ala.

Niat puasa Asyura:
نَوَيْتُ صَوْمَ عَاشُورَاءَ لِلّٰهِ تَعَالَى
Nawaitu shauma 'Aasyuuraa-a lillaahi ta’aalaa
Artinya: Saya niat puasa Asyura karena Allah ta'ala.

Untuk melaksanakan dua puasa sunnah tersebut, berikut cara pelaksanaannya:

Baca Juga: Bacaan Doa Antigalau Sesuai Ajaran Rasulullah SAW, Rasa Cemas dan Gelisah Otomatis Hilang

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat