kievskiy.org

Pesawat F-16 Milik TNI Bukan Pesawat Sembarangan, Gimana Sih Spesifikasinya?

Spesifikasi F-16 Fighting Flight, pesawat tempur yang kibarkan bendera merah putih di perayaan Hari Kemerdekaan Indonesia ke-77.
Spesifikasi F-16 Fighting Flight, pesawat tempur yang kibarkan bendera merah putih di perayaan Hari Kemerdekaan Indonesia ke-77. /Antara/Mentari Dwi Gayati/aa Antara/Mentari Dwi Gayati/aa

PIKIRAN RAKYAT - Upacara Kemerdekaan RI pada 17 Agustus 2022 ini diselenggarakan di Istana Merdeka Jakarta, dan dihadiri oleh sejumlah pihak.

Setelah upacara pengibaran bendera Kemerdekaan RI, masyarakat disuguhkan dengan atraksi pesawat tempur TNI Angkatan Udara atau biasa disebut flypass.

Bendera Pusaka Merah Putih dikibarkan oleh Tim Pasukan Pengibar Bendera Puaka (Paskibraka), dalam upacaa Kemerdekaan RI tersebut.

Pesawat tersebut membentuk formasi angka 77, dan dipandu oleh Kapten Penerbang I Putu Satrya Kedaton dan Letda Penerbang Gilang Belamukti, sebagaimana dilansir dari Antara.

Baca Juga: Anak Jusuf Hamka Bagikan Cokelat yang Dicuri Mariana ke Semua Karyawan Alfamart, Beri Pesan Menohok

Formasi angka 77 tersebut dibentuk oleh 14 pesawat tempur di langit Istana Merdeka.

Pesawat tempur apa sih yang dipakai?

Nah, atraksi di Hari Kemerdekaan Indonesia tersebut menggunakan pesawat F16 Fighting Falcon.

Sedangkan atraksi lain menggunakan Pesawat Tempur M16 Fighting Falcon TNI AU.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat