kievskiy.org

Tren Peluncuran Mobil Secara Digital Dinilai Bisa Gairahkan Pasar Otomotif

PELUNCURAN Daihatsu Agya
PELUNCURAN Daihatsu Agya /Dok ADM Dok ADM

 

PIKIRAN RAKYAT - Imbauan social distancing untuk mengurangi penularan virus corona atau COVID-19 membuat pelaku industri otomotif putar akal untuk melakukan kegiatan yang mengundang banyak orang.

Salah satunya dengan mengadakan kegiatan peluncuran produk baru dengan memanfaatkan teknologi internet. 

Hal ini sudah dilakukan oleh beberapa brand otomotif.

Baca Juga : BMW Rilis Seri M5 Terbaru, Diluncurkan Secara Streaming Online

Seperti saat peluncuran dua produk kembar, Toyota Agya dan Daihatsu Ayla beberapa waktu lalu serta brand baru, MG ZS.

Dan yang terbaru, BMW melakukan peluncuran secara virtual untuk produk anyar mereka, M5 Special Edition hari ini, Jumat (3/4).

Hal yang dilakukan dengan cara melakukan kegiatan secara digital dianggap pengamat otomotif Bebin Djuana merupakan langkah cerdas.

Baca Juga : Tanpa Seremoni, Mazda Luncurkan 2 Mobil Baru di Indonesia

Pasalnya di tengah situasi pandemi saat ini, kegiatan seperti meluncurkan produk baru atau memberikan informasi apapun jadi hal yang tepat untuk tetap menghidupkan pasar.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat