kievskiy.org

Kompetisi Liga 1 Dihentikan Sementara Imbas COVID-19, Gelandang Persib Cuma Bisa Pasrah

GELANDANG Persib Bandung Erwin Ramdhani mengaku pasrah dengan liga yang terhenti sementara akibat wabah virus corona.*
GELANDANG Persib Bandung Erwin Ramdhani mengaku pasrah dengan liga yang terhenti sementara akibat wabah virus corona.* /Instagram.com/erwinramdani93 Instagram.com/erwinramdani93

PIKIRAN RAKYAT - Kompetisi Liga 1 saat ini sedang berhenti sementara karena virus Corona.

Di Indonesia, penyebaran virus Corona terus bertambah dari hari ke hari.

Sejauh ini tercatat ada 1.528 kasus positif virus corona, serta 136 meninggal dunia dan 81 orang berhasil sembuh.

Baca Juga: Revitalisasi Taman Maluku Tetap Sesuai Jadwal, Para Pekerja Diimbau Jaga Jarak

PSSI selaku badan sepakbola di Indonesia menutuskan untuk menghentikan sementara kompetisi sepakbola di Indonesia termasuk Liga 1 dan Liga 2.

Rencananya, kompetisi sepakbola akan kembali bergulir pada Juli nanti dimana seusai masa bencana nasional.

Namun jika status bencana nasional diperpanjang oleh pemerintah, bukan tidak mungkin kompetisi akan dibatalkan.

Baca Juga: Balita Positif Corona di Purwakarta Usai Terinfeksi Virus yang Terbawa oleh Ibunya

Melihat kondisi sepakbola yang sedang terhenti di Indonesia, gelandang Persib Bandung, Erwin Ramdhani mengaku hanya bisa pasrah.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat