kievskiy.org

Bill Gates Mundur dari Dewan Microsoft

BILL Gates mundur dari dewan Microsoft dan lebih berfokus pada bidang filantropi.*
BILL Gates mundur dari dewan Microsoft dan lebih berfokus pada bidang filantropi.* /AFP AFP

PIKIRAN RAKYAT - Pendiri sekaligus mantan CEO Microsoft, Bill Gates mengundurkan diri dari dewan Microsoft.

Gates sebelumnya pernah menjabat CEO Microsoft sampai tahun 2000, lalu mengundurkan diri dari jabatannya untuk menghabiskan lebih banyak waktu di Yayasan Bill dan Melinda Gates.

Mundurnya Gates dari dewan perusahaan, tampaknya karena memiliki motivasi untuk mendedikasikan lebih banyak waktu di filantropi.

Baca Juga: Alasan Kematian akibat Virus Corona Begitu Tinggi di Italia, Kasus Kematian Lebih dari 1.000 Orang

Filantropi adalah tindakan seseorang yang mencintai sesama manusia serta nilai kemanusiaan, sehingga menyumbangkan waktu, uang, dan tenaganya untuk menolong orang lain.

Pada tahun 2008, Gates meninggalkan peran penuhnya di Microsoft untuk memfokuskan semua tindakanya pada bidang filantropi.

Tetapi, Gates masih akan berperan sebagai penasihat teknologi CEO, atas permintaan Satya Nadella yang kini menjabat CEO Microsoft sejak tahun 2014.

Baca Juga: Lokasi SIM Keliling Wilayah Bandung Raya Hari Ini, Sabtu, 14 Maret 2020

"Merupakan kehormatan dan hak istimewa yang luar biasa untuk bekerja dan belajar dari Bill selama bertahun-tahun.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat