kievskiy.org

Viral Video Seorang Balita Dipaksa Minum MIras, Dikecam Netizen

ILUSTRASI miras.*
ILUSTRASI miras.* /DOK. PIKIRAN RAKYAT

PIKIRAN RAKYAT - Pertumbuhan anak tentu dipengaruhi lingkungan tempat tinggal.

Tak hanya itu, perilaku orang dewasa, khususnya orang tua, sering berpengaruh terhadap tumbuh kembang anak.

Pasalnya anak mampu meniru sikap dan perilaku orang-orang di sekelilingnya. Seperti yang baru-baru ini, viral video di media sosial yang menunjukkan hal tak patut dilakukan anak-anak.

Baca Juga: RSUD Cibabat Kota Cimahi akan Ditutup, Kasus Pegawai Positif Covid-19 Terus Bertambah

Video viral tersebut memperlihatkan seorang balita tengah memegang botol miras.

Selain itu, balita tersebut terlihat tengah asik dugem di pangkuan seorang pria dewasa.

Bahkan orang dewasa di sekitarnya memaksa gadis belia untuk meminum minuman beralkohol tersebut.

Baca Juga: Minta Pembelajaran Daring Dihentikan, Dewan Pendidikan Sukabumi: Tidak Maksimal

Dalam video tersebut, terdengar musik cukup keras dan kemudian anak tersebut ikut bergoyang serta menggeleng-gelengkan kepalanya seperti menikmati alunan musik.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat