kievskiy.org

HP Cepat Lowbat? Ini Aplikasi-Aplikasi Penguras Baterai Ponsel

Ilustrasi aplikasi. Cara Unduh Video CapCut Tanpa Tanda Air, Legal, Mudah dan Bukan di Story Saver
Ilustrasi aplikasi. Cara Unduh Video CapCut Tanpa Tanda Air, Legal, Mudah dan Bukan di Story Saver /Pixabay/JESHOOTS-com

PIKIRAN RAKYAT - Baterai HP yang cepat habis bisa mengganggu aktivitas sehari-hari. Salah satu penyebabnya adalah penggunaan aplikasi yang tidak efisien.

Beberapa aplikasi tidak hanya menguras baterai tetapi juga memenuhi memori ponsel, membuat HP menjadi lambat, terutama jika Anda menggunakan seri non-flagship.

Berikut ini adalah daftar aplikasi yang paling menguras baterai HP Android menurut penelitian pCloud.

Aplikasi Penguras Baterai HP

Berikut adalah jenis aplikasi yang sering menguras baterai HP: media sosial, game online, hiburan, dan komunikasi.

Instagram

  • Instagram memakan banyak memori dengan memutar gambar dan video secara terus menerus, menyebabkan baterai cepat terkuras.

Skype

  • Skype selalu berusaha terhubung, menggunakan pesan, panggilan video, dan berbagi file yang membuatnya boros baterai.

WhatsApp

  • Fitur live location dan panggilan dalam waktu lama mempengaruhi kondisi baterai.

Facebook

  • Facebook dikenal sebagai media sosial yang paling banyak menguras baterai. Fitur lokasi, kamera, dan tampilan di latar belakang mempercepat penurunan kualitas baterai.

Facebook Messenger

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat