kievskiy.org

Informasi Lokasi, Waktu Vaksin Booster Jenis Pfizer dan Covovax di Kota Bandung

Ilustrasi vaksinasi Covid-19.
Ilustrasi vaksinasi Covid-19. /Pikiran Rakyat/Armin Abdul Jabbar Pikiran Rakyat/Armin Abdul Jabbar

PIKIRAN-RAKYAT Vaksin ketiga Covid-19 atau disebut vaksin booster diyakini penting untuk meningkatkan antibodi secara penuh supaya terhindar dari virus corona.

Di Indonesia, pemberian vaksinasi Covid-19 untuk masyarakat umum ada tiga dosis. Bagi Anda yang sedang mencari jadwal vaksin booster, berikut adalah waktu, lokasi, dan jenis vaksinasi booster periode 26 September-1 Oktober di Kota Bandung dikutip Pikiran-Rakyat.com dari @dinkeskota.bdg.

1. UPT Puskesmas Suryalaya

Waktu: 27, 29 September, 1 Oktober 2022 pukul 08.30-10.00 WIB
Jenis Vaksin: Pfizer

2. UPT Puskesmas Pasirluyu

Waktu: 27-29 September 2022 pukul 10.30-11.30 WIB
Jenis Vaksin: Pfizer

 Baca Juga: Penelitian Vaksin dan Bioteknologi Negara-negara OKI ada di Indonesia

3. UPT Puskesmas Sukaparkir

Waktu: 1 Oktober 2022 pukul 08.00-12.00 WIB
Jenis Vaksin: Pfizer

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat