kievskiy.org

5 Tempat Wisata di Bandung Gratis 2022 yang Sedang Trend dan Instagramable

Tebing Gunung Hawu.
Tebing Gunung Hawu. /Instagram/ @explore_jawa_barat

PIKIRAN RAKYAT – Bandung merupakan kawasan dengan julukan kota kembang.

Bukan tanpa alasan, kata kembang yang berarti bunga disematkan kepada Bandung karena keindahannya.

Selain tempat wisata yang sudah dikenal, rupanya Bandung masih menyimpan banyak tempat wisata yang dapat diakses secara gratis.

Meskipun gratis, tempat wisata di Bandung tak kalah dengan tempat wisata lainnya, bahkan tak jarang menjadi hidden gem yang bisa kamu jelajahi.

Baca Juga: 5 Tempat Wisata di Yogyakarta Paling Hits 2022, Lengkap dengan Harga Tiket

Berikut 5 tempat wisata di Bandung gratis tetapi tetap seru untuk dikunjungi.

1. Bukit Teletubbies

Harga Tiket: GRATIS
Alamat: Tanjungwangi, Kec. Cicalengka, Kabupaten Bandung, Jawa Barat
Buka: 24 Jam

Bukit Teletubbies merupakan sebuah bukit terbuka yang hijau di ketinggian Bandung Timur tepatnya di Cicalengka.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat