kievskiy.org

3 Cara Membuat Masker dan Scrub Berbahan Pare untuk Kulit

ILUSTRASI Pare.*
ILUSTRASI Pare.* /Pixabay Pixabay

PIKIRAN RAKYAT - Sayuran memang sangat penting untuk kesehatan tubuh dan kulit.

Beberapa sayuran mungkin bisa dijadikan perawatan untuk kecantikan.

Salah satu nya sayuran pare. Pare ternyata memiliki banyak manfaat untuk kulit. Pare adalah sayuran yang mengandung nutrisi yang dapat membantu untuk mengatasi masalah kulit.

Baca Juga: Tak Hadiri Sidang Galih Ginanjar untuk Perawatan, Barbie Kumalasari: yang Penting Sidang Sebelumnya Aku Sudah Datang

Sifat antioksidan pare menjaga kesehatan kulit dan kulit kepala sehingga membuat kulit dan rambut menjadi lebih sehat.

Berikut cara membuat masker dan scrub untuk kulit yang dikutip Pikiran-Rakyat.com dari Boldsky.

1. Pare dan Mentimun

Mentimun memiliki kandungan air yang tinggi yang membuat kulit tetap lembab. Selain itu dapat membersihkan kulit dan menenangkan iritasi pada kulit.

Baca Juga: 4 Bahaya Menggunakan Ponsel Sebelum Tidur, Risiko Depresi sampai Merusak Retina

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat