kievskiy.org

Tips Jitu untuk Move On dari Mantan, Pilih Menangis Seharian atau Jalan-Jalan?

Ilustrasi putus dari pasangan.
Ilustrasi putus dari pasangan. /Pexels

PIKIRAN RAKYAT - Putus cinta memang menyakitkan, namun kamu bisa mengubah pengalaman negatif itu menjadi hal yang lebih positif.

Sebuah studi tahun 2019 yang diterbitkan di PLoS One, peneliti Belanda menemukan bahwa 26 persen pria dan wanita yang putus dengan pasangannya mengalami gejala seperti depresi.

Memang membutuhkan waktu untuk melupakan dia yang terkasih, tetapi ada cara yang bisa dilakukan agar kamu bisa dengan mudah move on dari mantan.

Dirangkum Pikiran-Rakyat.com dari The Healthy, ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk melepaskan si doi dari pikiran yang bisa kamu praktekan.

Baca Juga: Bukan Cuma Glimpse of Us, Lagu Like You Do Milik Joji Juga Ceritakan Kisah Gagal Move On

Berikut adalah beberapa cara move on menurut beberapa ahli: 

1. Biarkan dirimu merasa sedih

Saat kamu patah hati, beri diri sendiri izin untuk tetap di tempat tidur mendengarkan lagu perpisahan berulang-ulang.

Beri diri kamu satu atau dua malam atau apa pun yang dibutuhkan untuk bersedih dan menangis, tetapi kemudian buat tanggal tertentu untuk bangkit.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat