kievskiy.org

Arsenal vs Chelsea di Final Piala FA: Frank Lampard Bisa Jegal Mikel Arteta ke Liga Europa

Arsenal vs Chelsea di Final Piala FA
Arsenal vs Chelsea di Final Piala FA /Pikiran-Rakyat.com/Rizki Laelani Pikiran-Rakyat.com/Rizki Laelani

PIKIRAN RAKYAT - Stadion Wembley menjadi sorotan mata, dimana Arsenal vs Chelsea akan beradu taktik dan strategi dalam Final Piala FA pukul 23.00 WIB pada Sabtu, 1 Agustus 2020.

Final Piala FA yang mempertemukan Arsenal vs Chelsea di Stadion Wembley merupakan edisi ke-139 sepanjang sejarah.

Jelang laga Final Piala FA, hasil minor justru dipertontonkan Arsenal di Premier League 2019-2020.

Baca Juga: September Naik Gaji, Pelatih Persib Janjikan hal Ini dalam Waktu Dekat

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Today’s the day. Let’s bring a ???? home! • #HeadsUpFACupFinal #FACup #FACupFinal #Arsenal #AFC #COYG #Gunners

A post shared by Arsenal Official (@arsenal) on

 

Arsenal di bawah kepelatihan Mikel Arteta hanya sanggup finis di posisi 8 klasemen akhir. Lebih buruk dari itu, Arsenal bahkan harus absen di panggung Eropa.

Sebelum sampai puncak, The Gunners sanggup mengalahkan Manchester City di semifinal. Dan kini mereka menargetkan meraih trofi Piala FA ke-14, yang merupakan terbanyak di antara tim Liga Inggris.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat