kievskiy.org

Pernah Jadi Korban Bully hingga Merasa Insecure, Denny Sumargo: Kenapa Saya Harus Ada di Dunia Ini

Denny Sumargo.
Denny Sumargo. /Instagram/@sumargodenny Instagram/@sumargodenny

PIKIRAN RAKYAT - Denny Sumargo menceritakan saat-saat masa kecilnya yang penuh tekanan.

Mantan atlet basket profesional ini juga menceritakan bahwa dirinya sangat berbeda dengan orang lain pada saat kecil.

“Saya berangkat dari anak yang tempramental karena saya ngerasa kok hidup saya banyak yang gak sesuai dengan hidup orang lain.”ujar Denny Sumargo, dikutip Pikiran-Rakyat.com melalui YouTube The Leonardo’s, 24 Desember 2020.

Baca Juga: POPULER HARI INI: Polri Tanggapi Hoaks Pembubaran FPI hingga Jane Shalimar Berpisah dengan Suami

Denny juga menjelaskan bahwa ia selalu menyalahkan dirinya sendiri.

“Kenapa saya harus ada di dunia ini, kalo saya ga ada maknanya. Kalau hanya untuk membebani orang dengan menumpang-numpang, buat apa.” ujarnya.

Tidak sampai disitu, Denny juga menceritakan bahwa dirinya saat kecil mencari penciptanya secara tidak langsung.

Baca Juga: 17 Rekomendasi Hadapi Lonjakan Kasus Covid-19 Akhir Tahun 2020 ala Akademisi UI

Dirinya juga menjalani hidupnya fase demi fase dengan karakter yang cukup keras.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat