kievskiy.org

Nasib Tak Ada yang Tahu, Dulu Pengamen Kini Farel Prayoga Guncang Istana dan Dapat Beasiswa

Momen Farel Prayoga menyanyikan lagu Ojo Dibandingke di Istana Merdeka pada Rabu, 17 Agustus 2022.
Momen Farel Prayoga menyanyikan lagu Ojo Dibandingke di Istana Merdeka pada Rabu, 17 Agustus 2022. /YouTube Setpres

PIKIRAN RAKYAT – Aksi Farel Prayoga bernyanyi di hadapan presiden Jokowi, dan sejumlah pejabat negara lainnya sukses jadi sorotan.

Pasalnya, Farel Prayoga sukses menggoyang seluruh peserta upacara HUT ke 77 RI pada 17 Agustus 2022 yang lalu.

Berkat aksi spektakulernya tersebut, Farel Prayoga pun diapresiasi oleh Menteri BUMN Erick Tohir.

Baca Juga: Sentil Skenario Tembak-Menembak dalam Peringatan 40 Hari Kematian Brigadir J, Refly Harun: Seperti Deja Vu

Dalam sebuah kesempatan, Erick Thohir berhasil mewawancarai Farel Prayoga secara pribadi yang dibagikan melalui media sosial pribadinya @erickthohir.

“Farel gak tau ini bener atau gosip, katanya sebelum ini dulu ngamen?” kata Erick Thohir bertanya.

Menjawab pertanyaan tersebut, penyanyi cilik Farel Prayoga membenarkan pernyataan Menteri BUMN itu.

Baca Juga: Kabar Buruk Jelang Lawan Persib, PSS Sleman Diterpa Badai Cedera

“Iya bener, 3 bulan yang lalau ngamen, ngamen di pasar-pasar, kampung-kampungan,” ucap Farel Prayoga.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat