kievskiy.org

3 Teknik Hilangkan Bau Prengus Daging Kambing Idul Adha 2021

Ilustrasi daging kambing. Cara menghilangkan bau prengus dagingkambing dari daging kurban Idul Adha 2021 sehingga enak disantap keluarga.
Ilustrasi daging kambing. Cara menghilangkan bau prengus dagingkambing dari daging kurban Idul Adha 2021 sehingga enak disantap keluarga. /Pixabay/tomwieden

PIKIRAN RAKYAT - Di momen perayaan Idul Adha, yang tahun ini diperkirakan jatuh pada tanggal 20 Juli 2021, tentunya selalu diikuti dengan penyembelihan hewan kurban.

Bagi umat Islam, utamanya para ibu di rumah sudah memiliki rencana untuk mengolah daging kurban, baik daging sapi, domba, dan kambing dengan berbagai resep selera masing-masing.

Umumnya bagi keluarga Muslim, daging kurban selalu identik dijadikan menu makanan seperti sate, rendang, juga gulai.

Namun dalam cara mengolahnya, terkadang ibu-ibu di rumah kebingungan karena daging memang memiliki bau khas masing-masing.

Baca Juga: Cara Ganti Background Zoom di Laptop dan HP, Tampilan Belakang Lebih Kreatif

Seperti daging kambing yang termasuk susah-susah gampang mengolahnya. Apalagi jika Anda salah dalam cara mengolahnya, tentu daging kambing akan menghasilkan bau prengus.

Untuk itu, berikut ini ada beberapa teknik yang bisa digunakan para ibu di rumah dalam mengolah daging kurban, salah satunya daging kambing, supaya bau prengus hilang.

1. Jangan Cuci Daging

Cara yang pertama, jangan mencuci daging karena ketika daging dicuci malah akan menimbulkan bau prengus yang sangat kuat dan tentunya tidak sedap. Apalagi jika para ibu di rumah merendam daging tersebut.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat