kievskiy.org

Waspadai Peredaran Daging Celeng Jelang Lebaran 2021, Simak Cara Bedakannya dengan Daging Sapi

Ilustrasi daging sapi
Ilustrasi daging sapi /Pikiran Rakyat/ Amir Faisol

PIKIRAN RAKYAT - Jelang lebaran, biasanya masyarakat dihebohkan dengan adanya penjualan daging celeng yang menyerupai daging sapi.

Hal ini tentu merugikan masyarakat. Pasalnya, kandungan yang terdapat di daging celeng berbeda dengan daging sapi.

Untuk itu, guna mengetahui seperti apa ciri-ciri daging celeng di pasaran, Damarhuri (40) pedagang daging sapi di Pasar Senen, Jakarta memberikan penjelasan.

Damarhuri yang telah berkelut dagang daging sapi selama 10 tahun mengungkapkan cara bagaimana mengenal jenis daging sapi yang segar dan halal, terlebih menjelang Lebaran Idul Fitri 2021 nanti.

Baca Juga: Hingga Idul Fitri 2021, BP Jamsostek Jabar Siapkan Beasiswa Senilai Rp174 Juta bagi Ribuan Ahli Waris

Uwi lantas membagikan tips bagi para calon pecinta daging agar tidak tertipu oleh oknum-oknum yang tidak bertanggung jawab dengan mencampuri daging sapi dengan daging babi.

Bukan apa-apa, pasalnya, bagi masyarakat yang beragama Islam daging babi haram untuk dikonsumsi.

1. Belanja langsung di Pasar Tradisional

Menurut Uwi, dengan belanja langsung di Pasar Tradisional, seperti halnya Pasar Senen Jakarta, pembeli bisa mendapatkan daging segar karena langsung didatangkan dari tempat pemotongan hewan.

Baca Juga: Harga Daging Ayam Normal Jelang Lebaran 2021 di Jakarta, Harga Rp35.000 per Kg

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat