kievskiy.org

Simak Cara Hindari Rambut Rontok, Salah Satunya Kebiasaan saat Mandi

Ilustrasi rambut.
Ilustrasi rambut. /Pexels.com/Nikolai Ulltang

PIKIRAN RAKYAT - Kerontokan adalah sebuah topik sensitif terutama bagi seorang wanita.

Rambut menjadi aset berharga sebagai jati diri di sebagian besar hidup seseorang.

Menipisnya rambut atau rontok menjadi masalah yang kerap kali dirasakan, terutama mereka yang telah bertambah usia.

Seiring bertambahnya usia, rumbut menipis mungkin tampaknya tak bisa dihindarkan, tetapi kabar baiknya itu bisa dikendalikan.

Baca Juga: 5 tips menumbuhkan Rambut Secara Mudah dan Alami, Salah Satunya Gunakan Minyak Kelapa

Meskipun faktor-faktor seperti genetika berperan, ada beberapa hal yang dapat Anda ubah seperti pola makan, tingkat stres, dan bahkan cara mandi juga berpengaruh.

Dikutip dari laman Best Life Online, berikut hal-hal yang bisa Anda hindari agar tak ada lagi rambut yang rontok.

1. Keramas dengan air hangat

Rambut yang rontok sering kali ditemukan di area kamar mandi, terutama di saluran pembuangannya.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat